STUDI KORELASI ANTARA EFIKASI DIRI DAN PROKRASTINASI AKADEMIK DI SMPN SIDOARJO

Mujahidin, Nurul Fadhilah (2021) STUDI KORELASI ANTARA EFIKASI DIRI DAN PROKRASTINASI AKADEMIK DI SMPN SIDOARJO. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADIBUANA SURABAYA.

[thumbnail of 1. Halaman Depan.pdf] Text
1. Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (497kB)
[thumbnail of 2. Abstrak.pdf] Text
2. Abstrak.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (18kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (569kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA dan LAMPIRAN.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA dan LAMPIRAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (4MB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Fadhilah, Nurul M. 2021. Studi Korelasi Antara Efikasi Diri dan
Prokrastinasi Akademik Di SMPN Sidoarjo.
Program Studi Bimbingan dan Konseling.
Fakultas Pedagogi dan Psikologi.
Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
Pembimbing Dra. Moesarofah, M.Psi.
Kata kunci: efikasi diri, prokrastinasi akademik.
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh banyaknya peserta didik yang
melakukan perilaku prokrastinasi akademik. Ketidaksiapan peserta
didik dalam melaksanakan tugas-tugas sulit memicu terjadinya sikap
menunda-nunda pekerjaan. Penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui apakah ada korelasi antara efikasi diri dan prokrastinasi
akademik pada peserta didik kelas VIII SMPN 3 Waru Tahun
Pelajaran 2020-2021. Teknik sampel yang digunakan peneliti dalampenelitian ini adalah simple random sampling dengan cara
membuang nomor absensi peserta didik pada setiap kelipatan 10.
Penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dan
dirancang sebagai penelitian korelasi. Subjek dalam penelitian ini
adalah peserta didik kelas VIII SMPN 3 Waru dengan jumlah 81
peserta didik. Metode pengumpulan data dalam penelitian ini
menggunakan kuesioner melalui google form yang terdiri dari dua
variabel, yakni variabel bebas (efikasi diri) dan varibael terikat
(prokrastinasi akademik). Uji statistik pada penelitian ini
menggunakan korelasi product moment. Berdasarkan hasil penelitian
menunjukkan bahwa nilai korelasi antara efikasi diri dan
prokrastinasi akademik sebesar 1,000 dan signifikansinya (sig) 0,000
yang artinya signifikan. Hal ini menunjukkan bahwa ada korelasi
antara efikasi diri dan prokrastinasi akademik pada peserta didik
kelas VIII SMPN 3 waru.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LA History of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Bimbingan Dan Konseling (BK)
Depositing User: Guruh Fitriawan PERPUS
Date Deposited: 13 Oct 2022 08:08
Last Modified: 07 Dec 2022 07:59
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/1007

Actions (login required)

View Item
View Item