PENGARUH PENGGUNAAN TEKNIK SELFMANAGEMENT DALAM KONSELING KELOMPOK MELALUI GOOGLE MEET TERHADAP PROKRASTINASI AKADEMIK SISWA DALAM PEMBELAJARAN DARING SAAT PANDEMI COVID- 19 DI SMA DR. SOETOMO SURABAYA

PADHA, MARIA IMELDA BII (2021) PENGARUH PENGGUNAAN TEKNIK SELFMANAGEMENT DALAM KONSELING KELOMPOK MELALUI GOOGLE MEET TERHADAP PROKRASTINASI AKADEMIK SISWA DALAM PEMBELAJARAN DARING SAAT PANDEMI COVID- 19 DI SMA DR. SOETOMO SURABAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADIBUANA SURABAYA.

[thumbnail of 1. Halaman Depan.pdf] Text
1. Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (646kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (90kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (193kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (1MB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Padha, Bii, Imelda, Maria, 2021. Pengaruh Penggunaan Teknik
Self- Management Dalam Konseling Kelompok Melalui
Google Meet Terhadap Prokrastinasi Akademik Siswa
Dalam Pembelajaran Daring Saat Pandemi Covid-19 Di
SMA Dr. Soetomo Surabaya. Skripsi. Program Studi
Bimbingan dan Konseling. Universitas PGRI Adi Buana
Surabaya. Pembimbing Drs. H. Sutijono, M.M. dan
Bapak Dimas Ardika M.S.Pd., M.Pd.
Kata Kunci: Self-management, Konseling Kelompok, Prokrastinasi
Akademik Siswa.
Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Penggunaan
Teknik Self- Management Dalam Konseling Kelompok Melalui
Google Meet Terhadap Prokrastinasi Akademik Siswa Dalam
Pembelajaran Daring Saat Pandemi Covid-19 Siswa Kelas XI
IPS-I Di SMA Dr. Soetomo Surabaya.
Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian praeksperimental dengan rancangan One Group Pretest Postest
Design pada populasi 31 siswa kelas XI IPS-I di
SMA Dr. Soetomo Surabaya. Penetian melibatkan 5 orang siswa
kelas XI IPS-I di SMA Dr. Soetomo Surabaya sebagai sampel
penelitian yang diambil secara Purposive Sampling.
Metode pengumpulan data menggunakan skala pengukuran
yang telah dilakukan uji validitas butir dan uji reliabilitas alpha
cronbach seebesar 0,712. Hasil uji validitas butir skala pengukur
prokrastinasi akademik siswa kelas XI IPS-I di SMA Dr.
Soetomo Surabaya antara 0,090-0,729. Data penelitian dianalisis
menggunakan bantuan SPSS for Windows versi 26.0 dengan
analisis data statistika parametric yang menggunakan teknik UjiT Independet atau f= 0,875 pada taraf signifikansi 0,431 yang
artinya signifikansi.
Jadi hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa
penggunaan teknik self-management dalam konseling kelompok
melalui Google Meet memiliki pengaruh yang signifikan
mengurangi prokrastinasi akademik siswa kelas XI IPS-I di
SMA Dr. Soetomo Surabaya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LA History of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Bimbingan Dan Konseling (BK)
Depositing User: Guruh Fitriawan PERPUS
Date Deposited: 13 Oct 2022 08:17
Last Modified: 08 Dec 2022 02:30
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/1009

Actions (login required)

View Item
View Item