PENGEMBANGAN MEDIA APLIKASI BERUPA KUIS MENGGUNAKAN APLIKASI DIGITAL OODLU PADA MATERI PANCA INDRA MATA KELAS 4 SD

SARI, ARIK MUSTIKA (2022) PENGEMBANGAN MEDIA APLIKASI BERUPA KUIS MENGGUNAKAN APLIKASI DIGITAL OODLU PADA MATERI PANCA INDRA MATA KELAS 4 SD. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA.

[thumbnail of 1. Halaman Depan.PDF] Text
1. Halaman Depan.PDF - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (8MB)
[thumbnail of 2. Abstrak.pdf] Text
2. Abstrak.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (2MB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (2MB)
[thumbnail of 8. Daftar Pustaka.pdf] Text
8. Daftar Pustaka.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (13kB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Sari, Arik Mustika. 2022. Penegembangan media Aplikasi Berupa
Kuis Menggunakan Aplikasi Digital Oodlu Pada Materi
Panca Indra Mata Kelas 4 SD. Skripsi. Program Studi Pendid
ikan Guru Sekolah Dasar. Universitas PGRI Adi Buana
Surabaya.PembimbingDrs.Achmad Fanani, S.T.,M.Pd.
Kata Kunci: Laptop, HP, Internet, Siswa SD
Tujuan penelitian ini dapat digunakan untuk mengetahui sejauh
mana pengembangan media kuis Oodlu pada materi panca indra
mata siswa kelas 4 SD.Untuk mengetahui kelayakan media kuis
pembelajaran Oodlu pada materi panca indra kelas 4 SD.Dalam
penelitian ini tidak hanya tujuan saya yang dijelaskan, melainkan
terdapat manfaat juga yang melandasi penelitian ini. Penelitian ini
diharapkan dapat bermanfaat khususnya bagi penulis dan Pembaca
baik secara teoritis maupun secara praktis.
Penelitian pengembangan media kuis ini telah melalui proses
validasi. berdasarkan validasi yang telah diuji oleh para ahli
penelitian yang di kembangkan memiliki hasil yang cukup layak
untuk di gunakan pada saat pembelajaran dan telah dinyatakan valid
oleh para ahli. penelitian ini tentang pengembangan media
pembelajaran media kuis oodlu.Peneliti mengangkat tentang media
pembelajaran yang berbasis kuis untuk menyegarkan suasana kelas
yang tadinya membosankan menjadi lebih menyenangkan.
Pengembangan media kuis oodlu ini peneliti menggunakan tahap
atau proses pengembangan 4D yaitu Define (pendefinisian), Design
(perancangan), Develop (pengembangan), Disseminate(Penyebaran)
.Define Tahap (Pendefinisian) Pendefinisian terkait sayarat
pengembangan adalah tahap awal dalam model 4D. Pada tahap
analisis kebutuhan maka dibutuhkan pengumpulan data informasi
mengennai media yang akan di kembangkan. Tahap terakhir yaitu
penyebarluasan, jadi media yang sudah di kembangkan akan
disebarkan pada siswa maupun guru.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: Guruh Fitriawan PERPUS
Date Deposited: 06 Dec 2022 07:22
Last Modified: 06 Dec 2022 07:22
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/2050

Actions (login required)

View Item
View Item