ANALISIS POTENSIAL FINANSIAL DISTRESS TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PT. INDOFARMA (PERSERO) TBK PERIODE 2016-2021

Zahro, Nisa’ul (2022) ANALISIS POTENSIAL FINANSIAL DISTRESS TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN PT. INDOFARMA (PERSERO) TBK PERIODE 2016-2021. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adibuana Surabaya.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN.pdf] Text
1. HALAMAN DEPAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (472kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (272kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (270kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (280kB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Tujuan penelitian untuk menganalisis potensial finansial distress
terhadap kinerja perusahaan PT. Indofarma (Persero) Tbk
Periode 2016-2020. Penelitian ini merupakan penelitian kuntitatif,
dan yang menjadi obyek penelitian acdalah laporan keuangan
PT. Indofarma (Persero) Tbk tahun 2016-2021. Yang menjadi
indikator penelitian ini yaitu menggunakan salah satu rasio
keuangan yang meliputi current ratio, perputaran piutang, NPM,
DER, dan rasio pertumbuhan dengan menetapan sales growth.
Teknik pengumpulan data dengan menggunakan dokumentasi
yang diambil melalui web. terdapat peningkatan dan penurunan
pada PT. Indofarma (Persero) Tbk yang menunjukkan bahwa
hasil current ratio akan terjadi kenaikan sebesar 1,674, perputaran
piutang terjadi penurunan sebesar 0,802, NPM terjadi kenaikan
sebesar 0,585, DER terjadi penurunan sebesar 2,887 dan rasio
pertumbuhan penjualan mengalami penurunan senilai 0,27. Jadi
kesimpulan dari perusahaan tersebut dalam penngunaan aktiva
dan penjualan menurun maka perusahaan dapat dikatakan
masuk kedalam kondisi kesulitan keuangan atau finansial distress.
Sedangkan untuk pengaruh potensial finansial distress
berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja perusahaan
dengan indikator current ratio berpengaruh signifikan.
Kata kunci: Finansial Distress, Rasio Keuangan, Rasio
Pertumbuhan, Analisis Trend

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Akuntansi
Depositing User: Kadek Ayu PERPUS
Date Deposited: 08 Dec 2022 07:12
Last Modified: 20 Dec 2022 08:26
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/2506

Actions (login required)

View Item
View Item