Pengaruh Media Video Pembelajaran Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas Iv Sdn Sedati Gede Ii Sidoarjo

Fathimah, Sekar Ayunink (2021) Pengaruh Media Video Pembelajaran Terhadap Minat Belajar Siswa Kelas Iv Sdn Sedati Gede Ii Sidoarjo. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN.pdf] Text
1. HALAMAN DEPAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (555kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (191kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (208kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA dan Lampiran.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA dan Lampiran.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (2MB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh permasalahan yang ada
pada SDN Sedati Gede II Sidoarjo guru di SD tersebut kurang sekali
memanfaatkan media pembelajaran, sehingga siswa kurang berminat
untuk belajar. Penelitian dengan judul pengaruh media video
pembelajaran terhadap minat belajar siswa kelas IV SDN Sedati
Gede II Sidoarjo” memiliki tujuan untuk mengetahui hasil belajar
siswa dengan menggunakan media video pembelajaran dan adakah
pengaruh media video pembelajaran terhadap minat belajar siswa SD
Kelas IV SDN Sedati Gede II Sidoarjo.
Berdasarkan analisa data yang dilakukan, diperoleh
kesimpulan bahwa hasil belajar menggunakan media video
pembelajaran di kelas eksperimen 97%, sedangkan hasil ketuntasan
belajar pada kelas kontrol 56% dengan menggunakan media
powerpoint. Data minat belajar yang diperoleh ddengan
menyebarkan angket pada kelas eksperimen dan kontrol di dapatkan
rata-rata 58,3 siswa pada kelas eksperimen memiliki minat belajar
menggunakan media video pembelajaran. Sehingga dapat
disimpulkan bahwa terdapat pengaruh media video pembelajaran
terhadap minat belajar siswa kelas IV SDN Sedati Gede II Sidoarjo.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: Retno Sulistyanto PERPUS
Date Deposited: 30 Aug 2022 07:33
Last Modified: 11 Jan 2023 06:30
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/651

Actions (login required)

View Item
View Item