PENGARUH PENERAPAN TEKNIK ABC (ADVENTURE BASED COUNSELING) DALAM KONSELING KELOMPOK TERHADAP PENINGKATAN INTERAKSI SOSIAL SISWA KELAS X IPS 3 SMA NEGERI 1 MENGANTI

Pratiwi, Lidia Anggi (2021) PENGARUH PENERAPAN TEKNIK ABC (ADVENTURE BASED COUNSELING) DALAM KONSELING KELOMPOK TERHADAP PENINGKATAN INTERAKSI SOSIAL SISWA KELAS X IPS 3 SMA NEGERI 1 MENGANTI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA.

[thumbnail of 1. Halaman depan.pdf] Text
1. Halaman depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (454kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (8kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (679kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA dan Lampiran.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA dan Lampiran.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (407kB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Pratiwi, Anggi, Lidia, 2021. Pengaruh Penerapan Teknik ABC
(Adventure Based Counseling) Dalam Konseling Kelompok
Terhadap Peningkatan Interaksi Sosial Siswa Kelas X IPS 3
SMA Negeri 1 Menganti. Skripsi. Program Studi Bimbingan
dan Konseling. Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
Pembimbing Dra Kusbandiami S.Psi., M.Pd
Kata Kunci: ABC, Interaksi Sosial
Penelitian ini menggunakan rancangan metode penelitian praeksperimen dengan menggunakan One Group Pre-Test Post-Test Design. Penelitian ini terdiri dari dua variable yaitu variabel X (ABC,Adventure Based Counseling) dan variabel Y (Interaksi Sosial). Anggota populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas X IPS 3 SMA Negeri 1 Mengnti yang berjumlah 35 siswa. Anggota sampel 4 siswa. Data yang terkumpul selanjutnya dianalisis dengan menggunakan uji Wilcoxon dengan mengunakan bantuan SPSS for Windows versi 26.0 dan hasil uji t-test sebesar sig. (0,046) < 0,05 yang berarti hipotesis diterima. Sehingga dapat disimpulkan bahwa konseling kelompok dengan teknik ABC (Adventure Based Counseling) dapat meningkatkan interaksi sosial siswa kelas X IPS 3 SMA Negeri 1 Menganti.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LA History of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Bimbingan Dan Konseling (BK)
Depositing User: Guruh Fitriawan PERPUS
Date Deposited: 11 Oct 2022 03:49
Last Modified: 15 Dec 2022 03:59
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/947

Actions (login required)

View Item
View Item