PROTOTYPE SISTEM PENGHITUNG DAN PEMBATAS MAKSIMUM PENGUNJUNG OTOMATIS PENGUNJUNG OTOMATIS UNTUK MENCEGAH PENULARAN VIRUS COVID-19

AHMAD SYAHID DAWAMUD DZIKRI, 183600012 (2022) PROTOTYPE SISTEM PENGHITUNG DAN PEMBATAS MAKSIMUM PENGUNJUNG OTOMATIS PENGUNJUNG OTOMATIS UNTUK MENCEGAH PENULARAN VIRUS COVID-19. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1.Halaman Depan.pdf] Text
1.Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (1MB)
[thumbnail of 2.ABSTRAK.pdf] Text
2.ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (68kB)
[thumbnail of 3.BAB I.pdf] Text
3.BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (112kB)
[thumbnail of 8.Daftar Pustaka.pdf] Text
8.Daftar Pustaka.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (222kB)

Abstract

Ahmad Syahid Dawamud Dzikri, 2022, Prototype Sistem Penghitung Dan Batas
Maksimum Pengunjung Otomatis Untuk Mencegah Penularan Virus Covid-19
Menggunakan Sensor Passive Infra Red (Pir) Dan Arduino Uno di Taman
Pendidikan Al-Qur’an Al-Kautsar, Kelurahan Sepanjang, Kecamatan Taman,
Kabupaten Sidoarjo, Proposal, Program Studi: Teknik Elektro, Universitas PGRI
Adi Buana Surabaya, Dosen Pembimbing: Dwi Hastuti, S.Kom., M.T.
Penyebaran dan pencegahan penyebaran Virus Covid-19 masih terus dilakukan
diberbagai daerah. Salah satu upaya dalam pencegahan Virus Covid-19 adalah
menjaga batas maksimum berkumpulkan orang dalam suatu ruangan. Taman
Pendidikan Al-Qur’an Al-Kautsar di Kelurahan Sepanjang, Kecamatan Taman,
Kabupaten Sidoarjo saat ini masih belum menerapkan batas maksimum
pengunjung berkumpul di ruang tersebut. Hal ini berpotensi dapat menyebarkan
Virus Covid-19. Dari permasalahan tersebut, dibuatlah prototype sistem
penghitung dan batas maksimum pengunjung otomatis menggunakan sensor
Passive Infra Red (PIR) dan Arduino Uno. Sensor Passive Infra Red (PIR)
merupakan sensor yang digunakan untuk mendeteksi adanya pancaran sinar infra
merah dari suatu object. Arduino Uno adalah board mikrokontroler berbasis
ATmega328 (datasheet). Memiliki 14 pin input dari output digital dimana 6 pin
input tersebut dapat digunakan sebagai output PWM dan 6 pin input analog, 16
MHz osilator kristal, koneksi USB, jack power, ICSP header, dan tombol reset.
Alat yang dibuat juga akan dilengkapi dengan LCD 16x2 dan buzzer untuk
memberi peringatan apabila pengunjung melebihi batas yang ditentukan. Dari alat
akan memberikan manfaat dapat menekan penyebaran covid-19 dan membatasi
pengunjung yang masuk kedalam ruangan tersebut.
Kata Kunci : Covid-19, Arduino Uno, Sensor PIR, Buzzer, LCD

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Teknik Elektro (TE)
Depositing User: Retno Sulistyanto PERPUS
Date Deposited: 09 Aug 2022 07:58
Last Modified: 12 Aug 2022 05:13
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/250

Actions (login required)

View Item
View Item