ILMIYAH, ZIYADATUL (2019) PENGARUH EARNING PER SHARE, PRICE EARNING RATIO, PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR MINYAK DAN GAS BUMI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2014-2017. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA.
1. Halaman depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (885kB)
2. Abstrak.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (244kB)
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (280kB)
8. Daftar Pustaka dan lampiran.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (990kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh
earning per share, price earning ratio dan price to book value terhadap
harga saham pada perusahaan sub sektor minyak dan gas bumi
yang terdaftar di BEI tahun 2014-2017. Sampel yang diperoleh
sebanyak 3 perusahaan dengan menggunakan teknik
pengambilan sampel purposive sampling. Teknik analisis data
yang digunakan adalah uji asumsi klasik, analisis regresi linier
berganda, koefisien determinasi dengan pengujian hipotesis
menggunakn uji-t dan uji-f. Hasil pengujian secara parsial
Earning Per Share berpengaruh positif terhadap Harga Saham,
Price Earning Ratio berpengaruh terhadap Harga Saham, Price to
Book Value berpengaruh terhadap Harga Saham. Sedangkan hasil
pengujian secara simultan Earning Per Share, Price Earning Ratio,
dan Price to Book Value berpengaruh secara simultan terhadap
Harga Saham
Kata Kunci : earning per share, price earning ratio, price to book value,
harga saham
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting H Social Sciences > HG Finance H Social Sciences > HJ Public Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Akuntansi |
Depositing User: | Guruh Fitriawan PERPUS |
Date Deposited: | 12 Dec 2022 07:52 |
Last Modified: | 12 Dec 2022 07:52 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/2665 |