CAMPUR KODE DAN ALIH KODE PADA PERCAKAPAN MAHASISWA KOS DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA

WIDYAWATI (2019) CAMPUR KODE DAN ALIH KODE PADA PERCAKAPAN MAHASISWA KOS DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA.

[thumbnail of 1 Halaman Depan.pdf] Text
1 Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (2MB)
[thumbnail of 2 ABSTRAK.pdf] Text
2 ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (10kB)
[thumbnail of 3 BAB I.pdf] Text
3 BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (177kB)
[thumbnail of 8 DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
8 DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (2MB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

WidyaWati. 2019. Campur Kode dan Alih Kode Pada Percakapan
Mahasiswa Kos di Lingkungan Universitas PGRI Adi Buana
Surabaya. Skripsi. Progam Studi Bahasa dan Sastra
Indonesia. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan.
Universitas PGRI Adi Buana Surabaya. Dosen Pembimbing:
Dra. Luluk Isani Kulup, M.Pd.
Kata Kunci: Sosiolingustik, Campur Kode, Alih Kode, dan
Anak Kos
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kenyataan dalam
penggunan bahasa yang seringkali mengunakan campur kode dan
alih kode. Campur kode dan alih kode sering digunakan dalam
percakapan biasanya menggunakan bahasa Indonesia yang dicampur
dengan menggunakan bahasa Asing dan bahasa daerah masingmasing penutur berasal.
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif.
Subjek penelitian ini adalah bahasa yang digunakan oleh mahasiswa
kos di lingkungan Universitas PGRI Adi Buana Surabaya. Penelitian
ini difokuskan kepada permasalahan yang berkaitan dengan bentukbentuk campur kode dan alih kode. Data penelitian diperoleh dengan
teknik simak libat cakap, teknik simak bebas libat cakap, teknik
rekam dan teknik catat. Data penelitian dianalisis menggunakan
teknik deskriptif kualitatif.
Dalam percakapan mahasiwa kos di lingkungan Universitas
PGRI Adi Buana Surabaya seringkali penutur mengunakan campur
kode dan alih kode dalam percakapanya, oleh karena itu peneliti
mengambil objek tersebut sebagai data penelitian.
Hasil penelitian yaitu sebagai berikut. Berdasarkan bentuk
campur kode terdapat enam macam yaitu (1) Campur Kode Kata, (2)
Campur Kode Frasa (3) Campur Kode Baster, (4) Campur Kode
Perulangan Kata (5) Campur Kode Idiom (6) Campur Kode Klausa.
Bentuk Alih Kode Terdapat Dua Macam, yaitu (1) Alih Kode Intern
dan (2) Alih Kode Ekstern.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
L Education > L Education (General)
P Language and Literature > PN Literature (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Humaniora (FISH) > Pendidikan Bahasa Indonesia (PBI)
Depositing User: Guruh Fitriawan PERPUS
Date Deposited: 14 Dec 2022 07:32
Last Modified: 14 Dec 2022 07:32
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/2763

Actions (login required)

View Item
View Item