APRILLIA, EMI (2022) ANALISIS PERBANDINGAN KREDIT MACET PADA BANK BUMN SEBELUM DAN SELAMA PANDEMI COVID-19. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA.
1. Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (630kB)
2. Abstrak.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (86kB)
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (70kB)
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (93kB)
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan
kredit macet sebelum pandemi dan selama terjadinnya pandemi
Covid-19 pada Bank BUMN Indonesia melalui rasio Non
Performing Loan (NPL). Penelitian ini dilakukan dengan
membandingkan rasio NPL pada saat sebelum dan selama
pandemi Covid-19. Metode yang digunakan adalah pendekatan
kuantitatif deskriptif menggunakan teknik sampling jenuh
diperoleh sampel 4 Bank BUMN yang terdapat di Bursa Efek
Indonesia (BEI) yaitu Bank BRI, Bank BNI, Bank Mandiri, Bank
BTN. Penelitian ini menggunakan periode data tahun 2018-2021
dengan asumsi tahun 2018-2019 sebagai data sebelum pandemi
Covid-19 dan tahun 2020-2021 sebagai data selama pandemi
Covid-19. Penelitian ini menggunakan uji normalitas, paired sample
t-test. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai NPL sebelum
pandemi dan selama terjadinya pandemi Covid-19 tidak ada
perbedaan signifikan.
Kata kunci : NPL, Bank BUMN, Covid-19
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Akuntansi |
Depositing User: | Kadek Ayu PERPUS |
Date Deposited: | 21 Dec 2022 02:12 |
Last Modified: | 21 Dec 2022 02:12 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/2963 |