WICAKSONO, FAJAR ADI (2022) PENGARUH PENERAPAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) TERHADAP PEKERJA DENGAN PENDEKATAN METODE KUANTITATIF KORELASIONAL DEPARTEMEN FABRIKASI PT. SUPRA SURYA INDONESIA SIDOARJO. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA.
1. HALAMAN DEPAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (1MB)
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (147kB)
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (95kB)
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (148kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh keselamatan dan kesehatan kerja terhadap pekerja PT. Supra Surya Indonesia. Penelitian ini merupakan dalam jenis penelitian kuantitatif koreasional. Data dikumpulkan
dengan metode kuisioner, yang selanjutnya dianalisis menggunakan analisis regresi sederhana menggunakan SPSS 22.0 for Windows yang meliputi uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keselamatan kerja tidak berpengaruh terhadap pekerja yang ditunjukkan dengan dengan nilai t hitung = 2,715 > t tabel = 1,703 dan nilai probabilitas uji t 0,031 yang lebih kecil dari α = 0,05. Dan Kesehatan kerja
berpengaruh terhadap pekerja berdasarkan tabel uji t diperoleh t hitung sebesar 2,390. hal ini menunjukkan bahwa t hitung 2,390 lebih besar dari t tabel sebesar
1,703. Hasil penelitian ini menunjukan keselamatan dan kesehatan kerja berpengaruh signifikan terhadap pekerja.
Kata kunci, keselamatan, kesehatan, pekerja.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management |
Divisions: | Fakultas Teknik (FT) > Teknik Industri (TI) |
Depositing User: | Guruh Fitriawan PERPUS |
Date Deposited: | 27 Dec 2022 04:27 |
Last Modified: | 27 Dec 2022 04:27 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/3387 |