Sadiyah, Marifatul (2019) PENGARUH STRUKTUR MODAL, LIKUIDITAS, DAN PROFITABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BEI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADIBUANA SURABAYA.
1. Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (405kB)
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (175kB)
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (98kB)
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (98kB)
Abstract
truktur modal, likuiditas, dan profitabilitas terhadap harga
saham pada perusahaan otomotif yang terdaftar di BEI tahun 2011-2017. Variabel bebas penelitian ini ialah struktur modal, likuiditas dan profitabilitas, sedangkan variabel terikatnya adalah harga saham. Populasi penelitian ini adalah perusahaan otomotif yang terdaftar di BEI tahun 2011-2017, sampelnya yaitu 5 perusahaan otomotif di BEI yang dipilih berdasarkan teknik purposive sampling dengan menggunakan kriteria tertentu. Dengan menggunakan metode pengumpulan data dokumentasi, menggunakan analisis data yaitu analisis regresi berganda dan uji hipotesis (uji t dan uji F) dengan menggunakan SPSS versi 21.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh variabel bebas yaitu struktur modal berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat harga saham, sedangkan likuiditas dan profitabilitas secara parsial tidak
berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat harga
saham, sedangkan secara simultan antara variabel bebas
struktur modal, likuiditas, dan profitabilitas berpengaruh
signifikan terhadap variabel terikat harga saham.
Kata Kunci : Struktur Modal, Likuiditas, Profitabilitas,
Harga Saham
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Akuntansi |
Depositing User: | Kadek Ayu PERPUS |
Date Deposited: | 11 May 2023 08:40 |
Last Modified: | 11 May 2023 08:40 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/3985 |