PERANCANGAN TRAINER INSTRUMEN FUEL QUANTITY DIGITAL

ABRAHAM, MUHAMMAD FAJAR DONI (2023) PERANCANGAN TRAINER INSTRUMEN FUEL QUANTITY DIGITAL. Skripsi thesis, Univeritas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (30kB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf

Download (110kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (12kB)
[thumbnail of LAMPIRAN.pdf] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

A B S T R A K
Perancangan Trainer Fuel Quanty Digital adalah sebagai media pembelajaran dari system fuel quanty yang sebenarnya. Dengan alat peraga dapat lebih memahami konsep dari cara kerja suatu system melalui peragaan. Belum banyak trainer yang
digunakan sebagai sarana media pembelajaran untuk menjelaskan fungsi ataupun sistemaka dari instrument fuel quanty digital. Metode pembelajaran dengan alat peraga menggunakan pendekatan dengan memadukan teoris, praks, dan konkrit. Instrument dalam pesawat terbang berperan penng dalam memberikan insformasi data akurat sesuai actual. Belum tersedia banyak instrument fuel quanty karena komponen sebenarnya yang mahal. Perbandingan skala rangkaian system sebenarnya yang tanpa mengurangi atau menambahkan dari konsep dengan trainer bisa menjadi salah satu media belajar di lingkungan kita. Hasil perancangan ini diharapkan menjadi tambahan referensi, kajian, dan informasi waktu mendatang. Metode penelian ini menggunakan sumber data primer dan sekunder dari hasil pengujian serta data teori terapan yang sudah ada sebelumnya. Teknik pengambilan data melalui studi pustaka dan data berkala atau me series, sehingga seap tahapan perancangan dan pembuatan trainer yang didapat penelian menjadi lebih valid sebagai sumber data utama.

A B S T R A C T
The design of the Digital Fuel Quanty Trainer is as a learning medium from the actual fuel quanty system. With props, you can beer understand the concept of how a system works through demonstraon. Not many trainers have been used as learning media tools to explain the funcon or systemacs of the digital fuel quanty instrument. The learning method with visual aids uses an approach by combining theorecal, praccal, and concrete. Instruments in aircra play an important role in providing accurate data informaon according to actual. There are not many instrument fuel quanes available because the actual components are
expensive. Comparison of the scale of the actual system circuit without reducing or adding from the concept with the trainer can be one of the learning media in our
environment. The results of this design are expected to be addional references, studies, and informaon in the future. This research method uses primary and secondary data sources from the test results as well as previously applied theorecal data. The data collecon technique is through literature study and periodic data or me series, so that each stage of the design and manufacture of trainers obtained by research becomes more valid as the main data source.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LA History of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Teknik Elektro (TE)
Depositing User: Mr fajar doni
Date Deposited: 01 Jul 2024 05:28
Last Modified: 01 Jul 2024 05:28
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/4470

Actions (login required)

View Item
View Item