KARAKTERISTIK NUTRISI DAN ORGANOLEPTIK BROWNIES KUKUS YANG DI SUBTITUSI TEPUNG JAMUR TIRAM (PLEUIOTUS OSTREATUS) SEBAGAI SUMBER PROTEIN

PUTRI, FIFI ALAIDA (2023) KARAKTERISTIK NUTRISI DAN ORGANOLEPTIK BROWNIES KUKUS YANG DI SUBTITUSI TEPUNG JAMUR TIRAM (PLEUIOTUS OSTREATUS) SEBAGAI SUMBER PROTEIN. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN_FIFI ALAIDA PUTRI 192500010.pdf] Text
1. HALAMAN DEPAN_FIFI ALAIDA PUTRI 192500010.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (466kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK_FIFI ALAIDA PUTRI 192500010.pdf] Text
2. ABSTRAK_FIFI ALAIDA PUTRI 192500010.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (12kB)
[thumbnail of 3. BAB 1_FIFI ALAIDA PUTRI 192500010.pdf] Text
3. BAB 1_FIFI ALAIDA PUTRI 192500010.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (17kB)
[thumbnail of 4. DAFTAR PUSTAKA_FIFI ALAIDA PUTRI 192500010.pdf] Text
4. DAFTAR PUSTAKA_FIFI ALAIDA PUTRI 192500010.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (21kB)
[thumbnail of 5. LAMPIRAN_FIFI ALAIDA PUTRI 192500010.pdf] Text
5. LAMPIRAN_FIFI ALAIDA PUTRI 192500010.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (452kB)

Abstract

Brownies merupakan jenis kue yang berwarna coklat, bertekstur lembab, memiliki rasa yang manis dan aroma khas coklat. Brownies merupakan makanan selingan yang digemari oleh masyarakat karena memiliki rasa yang enak dan tekstur yang lembut. Namun brownies juga memiliki kekurangan yaitu tinggi lemak dan rendah protein. Penelitian ini membahas tentang pengaruh subtitusi tepung jamur tiram terhadap nilai nutrisi khususnya protein, lemak, karbohidrat, dan serat kasar serta nilai organoleptik antara lain warna, aroma, rasa, dan tekstur pada brownies yang dihasilkan. Rancangan percobaan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 5 perlakuan dan 5 kali ulangan. Subtitusi tepung jamur tiram yang digunakan yaitu 0 %, 5 %, 10 %, 15 %, dan 20 %. Hasil penelitian menunjukkan bahwa subtitusi tepung jamur tiram pada brownies berpengaruh signifikan (P<0,05) terhadap kadar protein, kadar lemak, kadar serat kasar, warna, aroma, rasa, dan tekstur pada brownies. Namun tidak berpengaruh nyata terhadap kadar karbohidrat pada brownies. Subtitusi tepung jamur tiram dapat meningkatkan kadar protein, kadar serat kasar, nilai warna, nilai rasa, dan nilai tekstur serta dapat menurunkan kadar lemak, kadar karbohidrat dan nilai aroma pada brownies jamur tiram.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LA History of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi (FST) > Biologi
Depositing User: Unnamed user with email 192500010@student.unipasby.ac.id
Date Deposited: 01 Jul 2024 05:07
Last Modified: 01 Jul 2024 05:07
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/4811

Actions (login required)

View Item
View Item