PENGARUH ARUS KAS AKTIVITAS OPERASI, ARUS KAS AKTIVITAS INVESTASI, ARUS KAS AKTIVITAS PENDANAAN TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN ROKOK TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2017-2021

SUSANTO, ARIF MAULANA (2023) PENGARUH ARUS KAS AKTIVITAS OPERASI, ARUS KAS AKTIVITAS INVESTASI, ARUS KAS AKTIVITAS PENDANAAN TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN ROKOK TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2017-2021. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN ARIF.pdf] Text
1. HALAMAN DEPAN ARIF.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK_ARIF MAULANA SUSANTO.pdf] Text
2. ABSTRAK_ARIF MAULANA SUSANTO.pdf

Download (245kB)
[thumbnail of 3. BAB 1 ARIF.pdf] Text
3. BAB 1 ARIF.pdf

Download (272kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA ARIF.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA ARIF.pdf

Download (267kB)
[thumbnail of 9. LAMPIRAN.pdf] Text
9. LAMPIRAN.pdf

Download (639kB)

Abstract

Profitabilitas merupakan rasio yang digunakan untuk mengetahui seberapa jauh perusahaan dapat menjalankanaktivitasnya dalam memperoleh keuntungan yang didapat dari tingkat penjualan, jumlah asset, dan modal sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh arus kas operasi, arus kas investasi, arus kas pendanaan terhadap profitabilitas perusahaan rokok terdaftar di BEI tahun 2017-2021. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dokumentasi yang memakai data sekunder dari BEI berupa laporan keuangan. Penelitian menggunakan metode purposive sampling dengan kriteria khusus sehingga diperoleh 3 sampel perusahaan. Analisis data menggunakan uji asumsi klasik (Uji normalitas, uji heterokedastisitas, uji multikolinieritas, uji asumsi autokorelasi), analisis regresi linier berganda, Koefisien Determinasi (R²), Uji Hipotesis (uji t dan Uji F) menggunakan SPSS. Variabel yang digunakan adalah arus kas operasi, arus kas investasi, arus kas pendanaan dan profitabilitas. Hasil penelitian secara parsial arus kas operasi berpengaruh terhadap profitabilitas, arus kas investasi dan pendanaan tidak berpengaruh terhadap profitabilitas, secara simultan arus kas operasi, investasi, pendanaan berpengaruh terhadap profitabilitas.

Profitability is the ratio used to determine how far a company can carry out its activities in obtaining profits derived from sales levels, total assets, and own capital. This study aims to analyze the effect of operating cash flow, investment cash flow, financing cash flow on the profitability of cigarette companies listed on the IDX in 2017-2021. the data collection technique used is documentation that uses secondary data from IDX in the form of financial reports. The research used a purposive sampling method with special criteria so that 3 samples of companies were obtained. Data analysis used classical assumption test (normality test, heteroscedasticity test, multicollinearity test, autocorrelation assumption test), multiple linear regression analysis, Coefficient of Determination (R²), Hypothesis Test (t test and F test) using SPSS. The variables used are operating cash flow, investment cash flow, funding cash flow and profitability. The results of the study partially affect operating cash flow on profitability, investment and funding cash flows do not affect profitability, simultaneously operating cash flows, investing, funding have an effect on profitability.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Akuntansi S1
Depositing User: Mr Arif Maulana Susanto
Date Deposited: 24 Jul 2024 05:01
Last Modified: 24 Jul 2024 05:01
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/4859

Actions (login required)

View Item
View Item