YUSIANDA, PUTRI AMELIA (2023) PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, DAN LIKUIDITAS TERHADAP KELENGKAPAN PENGUNGKAPAN LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN SUB SEKTOR BATU BARA YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2018-2021. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
1. HALAMAN DEPAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (989kB)
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (138kB)
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (120kB)
4. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (132kB)
5. LAMPIRAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (529kB)
Abstract
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Likuiditas, terhadap Kelengkapan Pengungkapan Laporan Keuangan pada perusahaan pertambangan sub sektor Batubara yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2018-2021. Jumlah sampel penelitian ini sebanyak 11 perusahaan dengan metode penarikan sampel menggunakan metode purposive sampling. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh melalui laporan keuangan perusahaan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode kuantitatif. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan melakukan uji asumsi klasik. Uji hipotesis dilakukan dengan Uji t dan Uji F. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa data yang digunakan memenuhi syarat asumsi klasik. Berdasarkan hasil uji t secara parsial menunjukkan bahwa profitabilitas, ukuran perusahaan, dan likuiditas berpengaruh terhadap kelengkapan pengungkapan laporan keuangan,sedangkan ukuran perusahaan berpengaruh terhadap pengungkapan laporan keuangan. Hasil Uji F menunjukkan bahwa secara simultan Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, dan Likuiditas Berpengaruh terhadap kelengkapan pengungkapan laporan keuangan.
Kata Kunci : Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Likuiditas dan Kelengkapan Pengungkapan Laporan Keuangan
ABSTRACT
This study aims to determine the effect of Profitability, Company Size, and Liquidity on the Completeness of Financial Statement Disclosures in coal sub-sector mining companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2018-2021. The number of samples in this study were 11 companies with the sampling method using purposive sampling method. This study uses secondary data obtained through the company's financial statements. The research method used in this research is quantitative method. The data analysis used is multiple regression analysis by testing the classical assumptions. Hypothesis testing is done by t-test and F-test. The results of this study indicate that the data used fulfill the classical assumption requirements. Based on the partial results of the t test, it shows that profitability, company size, and liquidity have an affect the completeness of financial statement disclosure, while company size has an effect on financial statement disclosure. The results of the F test show that simultaneously Profitability, Company Size, and Liquidity have an effect on the completeness of financial statement disclosure.
Keywords: Profitability, Company Size, Liquidity and Completeness of Disclosure of Financial Statements
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Akuntansi S1 |
Depositing User: | Mrs. Putri Amelia Yusianda |
Date Deposited: | 24 Jul 2024 07:01 |
Last Modified: | 24 Jul 2024 07:01 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/5036 |