Nuryanto, Muhammad Nizar (2023) PENGEMBANGAN DESAIN SPEEDOMETER SEPEDA HYBRID DENGAN MENGGUNAKAN METODE QFD. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
2. ABSTRAK.pdf
Download (189kB)
3. BAB 1.pdf
Download (304kB)
5. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (400kB)
1. HALAMAN JUDUL (1).pdf
Download (902kB)
4. LAMPIRAN.pdf
Download (303kB)
Abstract
Penggunaan sepeda listrik Hybrid saat ini sangatlah marak dan banyak digemari
banyak kalanngan, untuk melihat apakah sistem yang ada pada sepeda listrik Hybrid
menggunakan speedometer. Speedometer adalah sebuah perangkat penting yang ada
kaitannya dengan faktor keamanan yang sangat penting. Speedometer memegang peran
penting bagi kendaraan yang terkait dengan faktor keamanan. Manfaat dari penelitian ini
dapat meningkatkan kemajuan teknologi dapat menambah kualitas produk dengan
keunggulan yang ada dan juga dapat mempermudah dan nyaman pada saat Mengendarai
sepeda listrik Hybrid.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah QFD (Quality Function
Deployment). Metode QFD merupakan salah satu alat yang digunakan untuk membantu
penulis dalam proses menerjemahkan keinginan konsumen kedalam karakteristik teknis.
Teknik pengumpulan data pada penelitian ini yaitu menggunakan penyebaran kuisioner.
Analisis data pada penelitian ini menggunakan metode QFD (Quality Function
Deployment) karena dirasa cocok digunakan untuk mendapatkan model desain dan
rancangan yang ergnomis dan sesuai dengan permintaan responden.
The use of Hybrid electric bicycles is currently very widespread and much favored by many
circles, to see if the existing system on Hybrid electric bicycles uses a speedometer. Speedometer is an
important device that has to do with a very important safety factor. Speedometers play an important
role for vehicles related to safety factors. The benefits of this research can increase technological
progress can increase product quality with existing advantages and can also make it easier and more
comfortable when riding a Hybrid electric bicycle.
The method used in this research is QFD (Quality Function Deployment). The QFD method is
one of the tools used to assist the author in the process of translating consumer desires into technical
characteristics. The data collection technique in this study is using the distribution of questionnaires.
Data analysis in this study uses the QFD (Quality Function Deployment) method because it is
considered suitable for use to obtain design models and designs that are ergnomic and in accordance
with the requests of respondents.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Teknik (FT) > Teknik Industri (TI) |
Depositing User: | Tn Endar Wahyu Oktoda |
Date Deposited: | 01 Jul 2024 07:35 |
Last Modified: | 01 Jul 2024 07:35 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/5100 |