Novitasari, Eva (2023) PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PERTUMBUHAN PENJUALAN, DAN LIKUIDITAS TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN SAWIT YANG TERDAFTAR DI BEI. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
1. HALAMAN DEPAN(2).pdf
Download (1MB)
2.ABSTRAK.pdf
Download (62kB)
3. BAB I.pdf
Download (82kB)
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (239kB)
9. LAMPIRAN (1).pdf
Download (531kB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Penjualan dan Likuditas terhadap Profitabilitas pada perusahaaan Sawit yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2021. Populasi pada penelitian ini terdiri dari 24 perusahaan dengan Teknik pengambilan sample yang digunakan adalah purposive sampling dan diperoleh sebanyak 7 perusahaan. Teknik penumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik dokumentasi. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantiatif. Teknik analisis data yang digunakan antara lain uji asumsi klasik, analisis regresi linear berganda, koefisien determinasi (R2) dan uji hipotesis dengan menggunakan alat bantu SPSS versi 22. Hasil penelitian yang telah dilakukan menunjukkan bahwa ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap profitabilitas, pertumbuhan penjualan berpengaruh terhadap profitabilitas dan likuiditas tidak berpengaruh terhadap profitabilitas. Hasil uji F menunjukkan bahwa ukuran perusahaan, pertumbuhan penjualan dan likuiditas berpengaruh secara simultan terhadap profitabilitas.
Kata Kunci: Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Penjualan, Likuiditas dan Profitabilitas
This study aims to determine the effect of company size, sales growth and liquidity on profitability in palm oil companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2017-2021. The population in this study consisted of 24 companies with the sampling technique used was purposive sampling and obtained as many as 7 companies. The data collection technique used in this study is the documentation technique. This study uses a quantitative approach. Data analysis techniques used include classical assumption tests, multiple linear regression analysis, coefficient of determination (R2) and hypothesis testing using SPSS version 22. The results of the research that has been conducted show that company size has no effect on profitability, sales growth has an effect on profitability and liquidity have no effect on profitability. The results of the F test show that company size, sales growth and liquidity have a simultaneous effect on profitability.
Keywords: Firm Size, Sales Growth, Liquidity and Profitability
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Akuntansi S1 |
Depositing User: | Mrs. Eva Novitasari |
Date Deposited: | 18 Jul 2024 02:25 |
Last Modified: | 18 Jul 2024 02:25 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/5416 |