ANALISIS DEIKSIS NASKAH DRAMA CALIGULA KARYA ALBERT CAMUS

Sari, Melly Novita (2023) ANALISIS DEIKSIS NASKAH DRAMA CALIGULA KARYA ALBERT CAMUS. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA.

[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (288kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version

Download (308kB)
[thumbnail of 4. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
4. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version

Download (293kB)
[thumbnail of 01. HALAMAN DEPAN.pdf] Text
01. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (182kB)
[thumbnail of 09. LAMPIRAN.pdf] Text
09. LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Kata Kunci: deiksis, pragmatik, naskah drama.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jenis deiksis pada
naskah drama Caligula. Dapat dikatakan deiksis bahwa sebuah kata
atau ungkapan yang rujukannya bisa berpindah tergantung apa yang
menjadi pembicara, waktu, dan tempat dimana dituturkan satuan
bahasa tersebut. Deiksis pada naskah drama Caligula karya Albert
Camus menggunakan deiksis persona, deiksis ruang, dan deiksis
waktu menurut teori Bambang Kaswanti Purwo. Masalah dalam
penelitian ini yakni menganalisis deiksis persona, deiksis ruang, dan
deiksis waktu pada naskah drama Caligula karya Albert Camus.
Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan jenis penelitian
deskriptif kualitatif. Peneliti memilih naskah drama Caligula lalu
membaca dan mengamati naskah drama serta menganalisis deiksis
yang sesuai lalu melakukan pengkodean data. Peneliti memakai
metode penelitian kualitatif karena pada naskah drama ini lebih tepat
untuk melakukan penelitian kondisi atau situasi objek penelitian yakni
naskah drama Caligula karya Albert Camus. Hasil analisis data,
terdapat deiksis persona meliputi kata seperti aku, kita, kami, imbuhan
–ku, ku- yang merupakan kata ganti orang pertama. Kata kamu,
engkau, kalian, imbuhan –mu merupakan kata ganti orang kedua. Kata
dia, Ia, mereka, dan imbuhan –nya sebagai kata ganti orang ketiga.
Pada deiksis ruang terdapat kata ini, itu, di sini, di sana imbuhan di-,
ke- yang menunjukkan ruang (tempat). Pada deiksis waktu terdapat
kata malam, pagi, siang, petang, hari, abad yang menunjukkan waktu.
Dapat disimpulkan bahwa pada naskah drama Caligula karya Albert
Camus menggunakan deiksis persona sebagai kata ganti orang, deiksis ruang untuk menggambarkan ruang (tempat), dan deiksis waktu
sebagai bentuk waktu.

Keywords: deixis, pragmatics, drama script.
This study aims to determine the types of deixis in the play
Caligula. It can be said that deixis is a word or expression whose
reference can move depending on what is the speaker, the time, and
the place where the language unit is spoken. The deixis of the play
Caligula by Albert Camus uses persona deixis, spatial deixis, and time
deixis according to Bambang Kaswanti Purwo's theory. The problem
in this study is to analyze persona deixis, spatial deixis, and time deixis
in the play Caligula by Albert Camus. In this study using a qualitative
descriptive research type approach. The researcher chose the play
Caligula and then read and observed the play and analyzed the
appropriate deixis and then coded the data. The researcher uses a
qualitative research method because in this drama script it is more
appropriate to research the condition or situation of the research
object, namely the play Caligula by Albert Camus. The results of data
analysis, there is personal deixis including words like I, we, we, affixes
–ku, ku- which are first person pronouns. The word you, you, you guys,
the affix –mu is the second person pronoun. He said, he, they, and the
affix -nya as a third person pronoun. In spatial deixis, there are the
words this, that, here, there, the affixes di-, ke- which indicate space
(place). In time deixis there are words night, morning, afternoon,
evening, day, century which indicate time. It can be concluded that the
play Caligula by Albert Camus uses persona deixis as a personal
pronoun, spatial deixis to describe space (place), and time deixis as a
form of time.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LA History of education
P Language and Literature > P Philology. Linguistics
Divisions: Fakultas Keguruan (FGr) > Pendidikan Bahasa Indonesia (PBI) S1
Depositing User: Mrs Melly Novita Sugiyanto
Date Deposited: 31 Jul 2024 04:35
Last Modified: 31 Jul 2024 04:35
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/5666

Actions (login required)

View Item
View Item