Mandasari, Derisma Ayu (2023) PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO DAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP HARGA SAHAM PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2017-2021. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
1. Halaman Depan.pdf
Download (1MB)
Abstrak.pdf
Download (410kB)
Bab I.pdf
Download (1MB)
Daftar Pustaka.pdf
Download (612kB)
Lampiran (1).pdf
Download (2MB)
Abstract
Alasan dilakukannya penelitian ini tidak lain adalah untuk melakukan pengujian serta analisis mengenai pengaruh yang diberikan oleh DER dan GCG pada harga saham. Populasi yang dipakai untuk penelitian ini adalah entitas pertambangan yang terdaftar di BEI, dengan sampel sebanyak 12 entitas. Metode pengumpulan data memakai cara dokumentasi, dengan penggunaan pendekatan analisis informasi sebagai bentuk pengujian hipotesis yang menghasilkan nilai sig. 0,05. Transformasi data yang digunakan yaitu LN yang akan membuat hubungan yang linier menjadi linier. Berdasarkan temuan dari proses pengujian, menampilkan jika harga saham tidak dipengaruhi signifikan oleh DER secara parsial, sedangkan Komisaris Independen, Komite Audit, dan Dewan Direksi memiliki pengaruh signifikan pada harga saham. Secara simultan, harga saham mendapat pengaruh signifikan dari DER, Komisaris Independen, Komite Audit, dan Dewan Direksi. Kegunaan dengan temuan dari penelitian ini bisa dijadikan sebagai landasan dalam mengambil keputusan penelitian selanjutnya.
Kata Kunci : Debt to Equity Ratio, Komisaris Independen, Komite Audit, Dewan Direksi, Harga Saham
The reason for conducting this research is none other than to test and analyze the influence exerted by DER and GCG on stock prices. The population used for this research is mining entities listed on the IDX, with a sample of 12 entities. The data collection method uses documentation method, with the use of an information analysis approach as a form of hypothesis testing which produces as sig value 0,05. The data transformation used is LN which will make a linier relationship become linier. Based on the findings from the testing process, it shows that the share price is not significantly affected by DER partially, while the independent commissioners, the audit committee and the board of directors have a significant influence on the stock price. Simultaneously, the share price has signifanct influence from DER, independent commissioners, audit committee and the board of directors. The usefulness of the findings from this study can be used as a basis for making further research decisions.
Keywoard : Debt to Equity Ratio, Independent Commissioner, Audit Committee, Board of Directors, Share Price
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Akuntansi S1 |
Depositing User: | Mrs Derisma Ayu Mandasari |
Date Deposited: | 24 Jul 2024 07:19 |
Last Modified: | 24 Jul 2024 07:19 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/5942 |