KONTRIBUSI KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN OTOT PERUT TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH PADA SISWA SMP NEGERI 1 SEDATI

Baihaqi, Amroni (2021) KONTRIBUSI KEKUATAN OTOT TUNGKAI DAN OTOT PERUT TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH PADA SISWA SMP NEGERI 1 SEDATI. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADIBUANA SURABAYA.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN.pdf] Text
1. HALAMAN DEPAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (975kB)
[thumbnail of 2. Abstrak.pdf] Text
2. Abstrak.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (77kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (125kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (825kB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Baihaqi, Amroni.. 2020. Kontribusi Kekuatan Otot Tungkai
dan Otot Perut Terhadap Hasil Lompat Jauh. Skripsi.
Program Studi Pendidikan Jasmani. Fakultas Pedagogik
dan Psikologi. Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
Pembimbing: Dr. Ujang Rohman, M.Kes.
Kata Kunci : Kekuatan Otot Tungkai dan Otot Perut, Hasil
Lompat Jauh.
Penelitian ini berjudul “Kontribusi Kekuatan Otot
Tungkai dan Otot Perut Terhadap Hasil Lompat Jauh pada
Siswa SMP Negeri 1 Sedati. Upaya peningkatan kemampuan
olahraga, yaitu pada cabang olahraga atletik lompat jauh maka
sangat perlu diprioritaskan factor fisik. Kekuatan otot tungkai
dan kekuatan otot perut adalah factor fisik tersebut. Pelompat
jauh sangat membutukan kekuatan otot tungkai dan kekuatan
otot perut supaya tercapainya lompatan yang maksimal.
Penelitian ini yang bertujuan untuk mengetahui
kontribusi kekuatan otot tungkai dan kekuatan otot perut
terhadap kemampuan lompat jauh pada siswa SMPN 1 Sedati
yang berjumlah 30 siswa, sedangkan untuk Teknik
pengambilan sampel yang dilakukan dengan cara purposive
sampling atau penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu,
sampel dalam penelitian ini yaitu berjumlah 15 siswa.
Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa SMPN
1 Sedati yang berjumlah 15 siswa. Pengambilan sampel
dilakukan seluruh siswa, dengan jumlah sampel yang
digunakan 15 siswa. Data dikumpulkan dengan menggunakan
vi
instrument dengan alat ukur leg dynamometer untuk mengukur
kekuatan otot tungkai, sit-up 1 menit untuk mengukur kekuatan
otot perut, melakukan lompat jauh sebanyak 3 kali lompatan,
hasil yang terbaik diambil dari jarak lompatan terjauh.
Berdasarkan hasil perhitungan regresi linear berganda
menunjukkan nilai R Square sebesar 0,949, hal ini menyatakan
bahwa hubungan Otot Tungkai (X1) dan Otot Perut (X2)
terhadap Hasil Lompat Jauh (Y) adalah sebesar 94,9%. Jika
dilihat dari nilai R-Square yang besarnya 0,949 menunjukkan
bahwa kontribusi otot tungkai dan otot perut terhadap hasil
lompat jauh sebesar 94,9%. Sedangkan berdasarkan hasil
perhitungan korelasi berganda menunjukkan nilai sig. F change
0,000 < 0,05, maka berkolerasi. Maka ada hubungan
signifikansi bahwa otot tungkai (X1), otot perut (X2), memiliki
hubungan yang signifikansi terhadap hasil lompat jauh (Y)
secara simultan. Sedangkan R sebesar 0,974 maka bisa
disimpulkan tingkat hubungan otot tungkai (X1), otot perut
(X2), terhadap hasil lompat jauh (Y) memiliki hubungan
korelasi sempurna.
Simpulan dari penelitian ini adalah kekuatan otot tungkai
dan kekuatan otot perut memberikan kontribusi sangat
signifikan terhadap kemampuan hasil lompat jauh siswa SMP
Negeri 1 Sedati.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
Q Science > Q Science (General)
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Pendidikan Jasmani (PenJas)
Depositing User: Admin Perpus ADI BUANA
Date Deposited: 27 Jul 2022 07:10
Last Modified: 08 Nov 2022 08:08
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/77

Actions (login required)

View Item
View Item