Pengaruh Produktivitas Fungsi Kerja Menggunakan SPSS 16 Bagian Pergudangan Dengan Shift Kerja Di Pabrik Industri Wilayah Rungkut Surabaya

Herdiyan, Fahmi Alif (2021) Pengaruh Produktivitas Fungsi Kerja Menggunakan SPSS 16 Bagian Pergudangan Dengan Shift Kerja Di Pabrik Industri Wilayah Rungkut Surabaya. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA.

[thumbnail of 1_Halaman depan. i-x 4.pdf] Text
1_Halaman depan. i-x 4.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (893kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (152kB)
[thumbnail of BAB I 2.pdf] Text
BAB I 2.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (209kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf] Text
Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (1MB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Rungkut industri merupakan salah satu kawasan industri terbesar di Jawa Timur. Untuk memaksimalkan pengelolaan perusahaan, maka setiap tenaga kerja dituntut untuk dapat meningkatkan kinerja perusahaannya. Karena itu, setiap perusahaan mengadakan system shift kerja kepada setiap tenaga kerja agar pendapatan perusahaan dapat maksimal. Namun, tidak semua tenaga kerja mampu
dengan cepat beradaptasi dengan waktu shift kerja yang ditentukan perusahaan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan produktivitas tenaga kerja bagian pergudangan dan shift kerja yang ada di pabrik industri wilayah Rungkut, Surabaya. Penelitian ini menggunakan data primer dan data sekunder, data penelitian ini diperoleh dari kuisioner terhadap karyawan pergudangan. Populasi dan sampel dalam penelitian ini berjumlah 50 orang karyawan bagian pergudangan pada shift malam. Metode analisis data yang digunakan adalah non probability sampling dengan teknik purposive sampling. Hasil analisis data pada penelitian ini menunjukkan bahwa Uji T diperoleh nilai thitung 7,715 > t table 2,021 pada signifikan 5%. Jadi, nilai thitung lebih besar dari pada ttabel. Sehingga H0 diterima dan H1 ditolak, artinya shift kerja berpengaruh terhadap produktivitas tenaga kerja bagian pergudangan di pabrik industri wilayah Rungkut, Surabaya. Apabila dibandingkan antara 3 variabel yang dapat mempengaruhi produktivitas tenaga kerja, yakni variable shift pagi sebesar 28.7%, variable shift malam sebesar 8.5% dan variable tanpa gilir shift sebesar 39.6%, maka dapat dilihat bahwa produktivitas tenaga kerja lebih tinggi apabila perusahaan menerapkan variable tanpa gilir shift.
Kata kunci : Produktivitas, Shift Kerja, Pergudangan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
T Technology > T Technology (General)
T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Teknik Industri (TI)
Depositing User: Endah Yuni PERPUS
Date Deposited: 09 Aug 2022 04:38
Last Modified: 22 Nov 2022 04:35
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/215

Actions (login required)

View Item
View Item