Wahyudi, Arif Dwi (2022) PENGARUH LATIHAN MODIFIKASI BOLA GANTUNG TERHADAP KEMAMPUAN SMASH BOLA VOLI SISWA SMA NEGERI 1 SANGKAPURA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA.
1. Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (791kB)
2. Abstrak.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (11kB)
3. Bab I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (131kB)
8. Daftar Pustaka.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (264kB)
Abstract
Kata Kunci: Latihan, Smash, Bola Gantung, Bola Voli
Permasalahan yang dialami kebanyakan siswa saat ini sulitnya
membuat bola menyebrangi net hal itu dikarenakan sisa kurang
menguasai teknik gerakan benar. Melakukan gerakan smash namun
bolanya tidak masuk dalam area permainan lawan atau bola out
(keluar) dan tidak melewati net sehingga membuang poin secara
percuma dan mengakibatkan angka untuk lawan. tujuan untuk
mengetahui Pengaruh latihan bola gantung terhadap kemampuan
smash Metode yang digunakan merupakan quasi eksperimen design
yaitu dengan menggunakan rancangan one group pretest-posttest
design. Sampel yang digunakan adalah siswa yang mengikuti
ekstrakulikuler bolavoli, kemudian dilakukan pretest atau posttest,
setelah itu siswa diberikan perlakuan hehe dan diakhiri dengan
posttest. sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah siswa
putra yang mengikuti ekstrakulikuler yang berjumlah 20 siswa sebagai
objek penelitian.Hasil penelitian rata-rata pre test kelompok
ekserimen sebesar 3.3000 sedangkan pos test kelompok eksperimen
4.0000. hasil uji normalitas pada data penelitian diperoleh nilai
signifikan semua lebih besar dari p-value 0.05. maka data
berdisitribusi normal pre test maupun pos test dari masing-masing
variabel. bahwa hasil uji homogenitas diperoleh nilai signifikan semua
lebih besar dari p-value 0.05, mTerdapat pengaruh yang signifikan
pengaruh modifikasi bola digantung dapat meningkatkan kemampuan
smash pada permainan bola voli di kegiatan ekstrakurikuler SMAN 1
Sangkapura dengan signifikansi 0.009 dan demikian hipotesis yang
diajukan diterima. Guru diharapkan memberikan latihan memukul
bola yang digantung sesuai dengan kebutuhan supaya siswa memiliki
kemampuan smash yang baik, siswa diharapkan melakukan latihan
smash sendiri dengan mengikuti kegiatan ektrakurikuler
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Pendidikan Jasmani (PenJas) |
Depositing User: | Retno Sulistyanto PERPUS |
Date Deposited: | 15 Dec 2022 03:49 |
Last Modified: | 15 Dec 2022 03:49 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/2410 |