EFEKTIFITAS MEDIA WAYANG HEWAN TERHADAP KETERAMPILAN MENYIMAK CERITA SISWA KELAS IV PADA TEMA 4 BERBAGAI PEKERJAAN DI SDN TENGGILIS MEJOYO I SURABAYA

Wiyanti, Vega (2019) EFEKTIFITAS MEDIA WAYANG HEWAN TERHADAP KETERAMPILAN MENYIMAK CERITA SISWA KELAS IV PADA TEMA 4 BERBAGAI PEKERJAAN DI SDN TENGGILIS MEJOYO I SURABAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA.

[thumbnail of halaman depan.pdf] Text
halaman depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (394kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (198kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (170kB)
[thumbnail of daftar pustaka.pdf] Text
daftar pustaka.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (164kB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Wiyanti, Vega. 2019. Pengaruh Media Wayang Hewan Terhadap
Keterampilan Menyimak Cerita Siswa Kelas IV SDN Tenggilis
Mejoyo I Surabaya. Skripsi. Program Studi Pendidikan Guru
Sekolah Dasar. Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
Pembimbing (1) Dr. Rarasaning Satianingsih, S.E., M.Pd., (2)
Wahyu Susiloningsih, S.Pd., M.Pd.
Kata kunci: Media wayang hewan, keterampilan menyimak, cerita.
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan
guru dalam menggunakan media wayang hewan terhadap
keterampilan menyimak cerita siswa kelas IV pada tema 4 berbagai
pekerjaan di SDN Tenggilis Mejoyo I Surabaya. Mengetahui
aktivitas siswa dalam menggunakan media wayang hewan terhadap
keterampilan menyimak cerita siswa kelas IV pada tema 4 berbagai
pekerjaan di SDN Tenggilis Mejoyo I Surabaya. Mengetahui ada
atau tidaknya pengaruh media wayang hewan terhadap keterampilan
menyimak cerita siswa kelas IV SDN Tenggilis Mejoyo I Surabaya.
Populasi yang digunakan pada penelitian ini adalah seluruh siswa
kelas IV SDN Tenggilis Mejoyo I Surabaya. Sampel pada penelitian ini
adalah kelas IV B sebagai kelas eksperimen dan kelas IV A sebagai kelas
kontrol. Jenis penelitian ini termasuk penelitian Quasi Experimental
Design dengan desain posttest-only control group design (Nonequivalent
Control Group Design).
Teknik analisis data pada penelitian ini adalah menggunakan
statistik parametris dengan menggunakan uji t dibantu dengan cara
manual. Berdasarkan hasil penelitian kemampuan guru mendapat
presentase sebesar 86% dengan kriteria sangat tinggi, aktivitas siswa
mendapat presentase 85% dengan kriteria tinggi, dan uji hipotesis
diperoleh (4,83) > (2,000) yang artinya terdapat pengaruh
media wayang hewan terhadap keterampilan menyimak cerita siswa kelas
IV pada tema 4 berbagai pekerjaan di SDN Tenggilis Mejoyo I Surabaya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: Guruh Fitriawan PERPUS
Date Deposited: 13 Dec 2022 04:47
Last Modified: 13 Dec 2022 04:47
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/2689

Actions (login required)

View Item
View Item