Kontribusi Kekuatan Otot Lengan Dan Otot Perut Terhadap Ketepatan Servis Atas Dalam Permainan Bola Voli

Rachmadi, Abdi (2021) Kontribusi Kekuatan Otot Lengan Dan Otot Perut Terhadap Ketepatan Servis Atas Dalam Permainan Bola Voli. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1. Halaman Depan.pdf] Text
1. Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (547kB)
[thumbnail of 2. Abstrak.pdf] Text
2. Abstrak.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (14kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (41kB)
[thumbnail of 8. Daftar Pustaka dan lampiran.PDF] Text
8. Daftar Pustaka dan lampiran.PDF - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (1MB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Kata kunci : kontribusi, kekutan otot, ketepatan servis
Penelitian ini adalah penelitian deskriptif yang bertujuan untuk
mengetahui kontribusi kekuatan otot lengan dan otot perut
terhadap ketepatan servis atas. Desain penelitian menggunakan
rancangan penelitian korelasional melalui pendekatan
deskriptif tiga variabel. Berdasarkan hasil analisis data
menunjukkan bahwa nilai F hitung sebesar 7.62 dan nilai F tabel
sebesar 3.5 ( > ) artinya ada kontribusi kekuatan
otot lengan dan otot perut terhadap ketepatan servis atas dalam
permainan bola voli ektra kurikuler siswa SDN Ganting
Gedangan Sidoarjo. Sedangkan besarnya kontribusi kekuatan
otot lengan dan kekuatan otot perut memberikan sebesar
22.01% artinya total sumbangan efektif kekuatan otot lengan
kekuatan otot perut sebesar 22.01% dan 78% kontribusi
terhadap ketepatan servis atas berasal dari komponenkomponen yang lain. Artinya kontribusi kekuatan otot lengan
dan kekutan otot perut relatif efektif dalam meningkatkan
ketepatan servis atas dalam permainan bola voli pada siswa
yang mengikuti ektrakurikuler bola voli di SDN Ganting
Gedangan Sidoarjo.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Pendidikan Jasmani (PenJas)
Depositing User: Retno Sulistyanto PERPUS
Date Deposited: 10 Aug 2022 07:03
Last Modified: 29 Nov 2022 03:30
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/330

Actions (login required)

View Item
View Item