PROTOTYPE PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA HYBRID UNTUK RUMAH TINGGAL SEDERHANA MENGGUNAKAN PANEL SURYA DAN KINCIR ANGIN SOLENIDA DIAGONAL DIAREA PESISIR PANTAI

ABDUR, ROHMAN (2023) PROTOTYPE PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA HYBRID UNTUK RUMAH TINGGAL SEDERHANA MENGGUNAKAN PANEL SURYA DAN KINCIR ANGIN SOLENIDA DIAGONAL DIAREA PESISIR PANTAI. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN.pdf] Text
1. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (37kB)
[thumbnail of 4. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
4. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (106kB)
[thumbnail of 5. LAMPIRAN.pdf] Text
5. LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 3.BAB I.pdf] Text
3.BAB I.pdf

Download (65kB)

Abstract

Abdur Rohman, 2023, Prototype Pembangkit Listrik Tenaga Hybrid untuk Rumah Tingaal Sederhana Menggunakan Panel Surya dan Kincir Angin Solenida Diagonal Diarea Pesisir Pantai, Skripsi, Program Studi: Teknik Elektro, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya, Dosen Pembimbing: Sagita Rohman, S.T., M.Si.
Pembangkit lisrik tenaga hybrid untuk rumah sederhana diarea pesisir pantai untuk mensuplai tenaga listrik agar dapat digunakan untuk kebutuhan sehari-hari. Pembangkit listrik ini memanfaatkan sinar matahari dan angin yang berhembus untuk menggerakkan generator turbin angin yang akan mengghasilkan energi listrik. Pemanfaatan sinar matahari dan angin agar menjadi energi listrik dirancang dari turbin angin tipe solenida diagonal dan sollar cell sebagai media penerima cahaya matahari dan hembusan angin yang akan menggerakkan generator agar terciptanya energi listrik. Kelebihan turbin angin solenida diagonal ini bisa menampung segala arah mata angin karena mempunyai 6 buah sudu yang berputar 180֯. Baterai berperan untuk menyimpan energi listrik sebelum di salurkan untuk penerangan jalan umum. Pembangit listrik tenaga hybrid ini merupakan salah satu sumber energi terbarukan yang ramah lingkungan dan mulai banyak di kembangkan pada saat ini. Dalam penyimpanan dan penggunaan energi listrik ini, perlu diperhatikan agar tidak terjadi kelebihan pengisian / overcharge dan kelebihan pemakaian / overdischarge. Oleh karena itu di gunakan pengaturan pengisian batrai charge controller yang akan mengatur pengisian ataupun pemakaian.
Kata Kunci : Baterai, Charge Controlle, Generator, Photocell, Sollar Cell, Solenida Diagonal

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LA History of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Teknik Elektro (TE)
Depositing User: Mr Abdur Rohman
Date Deposited: 01 Jul 2024 05:30
Last Modified: 01 Jul 2024 05:30
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/4407

Actions (login required)

View Item
View Item