Reynaldy, Edwin Nofrian (2021) Hubungan Antara Kelincahan Dengan Keterampilan Dribblling Bola Pada Pemain Sepak Bola Di Sekolah Sepak Bola (Ssb) Setya Bhakti Pelemwatu Kabupaten Gresik. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
1. Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (1MB)
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (102kB)
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (193kB)
8. DAFTAR PUSTAKA dan Lampiran.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (1MB)
Abstract
Penelitian ini dilatar belakangi oleh belum diketahuinya
hubungan Antara Kelincahan Dengan Keterampilan Dribbling Bola
Pada Pemain Sepak Bola Di Sekolah Sepak Bola (SSB) Setya Bhakti
Pelemwatu Kabupaten Gresik, Penelitian menggunakan penelitian
metode korelasional. Sampel penelitian ini adalah Pemain Sepak
Bola Di Sekolah Sepak Bola (SSB) Setya Bhakti yang berjumlah
20 pemain. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini
adalah tes kelincahan Illinois Agility Test dengan validitas 0,90
dan reabilitas 0,94 tes menggiring bola oleh Subagyo Irianto
dan Sismardiyanto dengan validitas 0,559 dan reabilitas 0,637.
Teknik analisis yang digunakan yaitu korelasi. Hasil penenlitian
ini menunjukan bahwa 1).Dalam pelaksanaan tes Kelincahan
dan tes keterampilan dribbling bola pada SSB Setya Bhakti
Pelemwatu Kabupaten Gresik sudah memenuhi standart norma
pengukuran kelincahan dan keterampilan dribbling yang
berlaku dan masuk pada kategori nilai sedang menuju baik
2).Hubungan antara kelincahan dengan keterampilan dribbling
bola pemain sepak bola SSB setya bhakti pelemwatu gresik
tidak terdapat hubungan yang signifikan 3).Peneliti hanya
menganalisis dan mengevaluasi gerak antara kelincahan dengan
keterampilan dribbling bola di dalam penelitian yang
dilakukan.Setya bhakti pelemwatu kabupaten Gresik yang
sudah memenuhi norma standart penilaian.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Pendidikan Jasmani (PenJas) |
Depositing User: | Retno Sulistyanto PERPUS |
Date Deposited: | 19 Aug 2022 04:48 |
Last Modified: | 16 Dec 2022 03:41 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/518 |