Pengaruh Penerapan Latihan Zig-Zag Dalam Meningkatkan Dribbling Pada Permainan Sepak Bola Di Ssb Jati Kenongo Sidoarjo

Afandi, Ahmad (2021) Pengaruh Penerapan Latihan Zig-Zag Dalam Meningkatkan Dribbling Pada Permainan Sepak Bola Di Ssb Jati Kenongo Sidoarjo. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1. HAlaman pertama.pdf] Text
1. HAlaman pertama.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (668kB)
[thumbnail of 2. Abstrak.pdf] Text
2. Abstrak.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (184kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (322kB)
[thumbnail of 8. Datar pustaka Dan Lampiran.pdf] Text
8. Datar pustaka Dan Lampiran.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (1MB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Tujuan penelitihan untuk mengetahui pengaruh latihan lari zigzag terhadap kemampuan menggiring bola pada permainan sepak
bola di SSB Jati Kenongo Sidoarjo.
Metode yang digunakan penelitian adalah metode kuantitatif
dengan bentuk penelitian eksperimen. Dalam rancangan penelitian
digunakan desain penelitian Randomized Control Group Pretest
Posttest Design Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh
siswa/atlet di SSB Jati Kenongo Sidoarjo. Teknik sampel yang
digunakan adalah cluster sampling. Sampel yang digunaka dalam
penelitian ini berjumlah 60 siswa/atlet di SSB Jati Kenongo Sidoarjo
yang di bagi menjadi 2 kelompok yaitu kelompok eksperimen dan
kontrol masing-masing berjumlah 30 siswa/atlet Analisis data
dilakukan dengan menggunakan dengan analisis uji-t. Hasil
penelitian ini terjadi peningkatan untuk kelompok eksperimen yaitu
sebesar 18,9%. Dan untuk peningkatan kelompok kontrol sebesar
1,59%. Uji pengaruh didapat dari nilai thitung 20,308 ttabel 1,790
dengan taraf signifikan 0,00. Artinya hipotesis diterima terdapat
pengaruh latihan lari zig-zag terhadap men dribble bola di SSB Jati
Kenongo Sidoarjo. Presentase peningkatan sebesar 18,9%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Pendidikan Jasmani (PenJas)
Depositing User: Retno Sulistyanto PERPUS
Date Deposited: 19 Aug 2022 06:58
Last Modified: 16 Dec 2022 03:45
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/535

Actions (login required)

View Item
View Item