PEMANFAATAN KULIT NANAS (ANANAS COMOSUS) SEBAGAI MINUMAN FERMENTASI YANG BERMANFAAT UNTUK KESEHATAN

gamaliel nazaret, arkenza (2023) PEMANFAATAN KULIT NANAS (ANANAS COMOSUS) SEBAGAI MINUMAN FERMENTASI YANG BERMANFAAT UNTUK KESEHATAN. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf

Download (35kB)
[thumbnail of BAB I .pdf] Text
BAB I .pdf

Download (99kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (31kB)
[thumbnail of Lampiran Data.pdf] Text
Lampiran Data.pdf

Download (737kB)
[thumbnail of Halaman depan (2).pdf] Text
Halaman depan (2).pdf

Download (759kB)

Abstract

Nazaret gamaliel Arkenza,2023.Pemanfaatan Kulit Nanas (ananas comosus) sebagai minuman fermentasi yang bermanfaat untuk kesahatan.
Dosen pembimbing Dr.Hj Susilowati, M.Pd.

Nanas (Ananas comosus (L) Merr) merupakan tanaman tropis yang memiliki tinggi 30 cm atau lebih.Fermentasi berasal dari kata fervere (latin) yang berarti mendidih, menggambarkan aksi ragi pada ekstrak buah selama pembuatan minuman beralkhohol.Tujuan dalam penelitian ini adalah menjelaskan proses pembuatan minuman fermentasi kulit nanas, serta mengetahui respon masyarakat terhadap minuman kulit nanas. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian eksperimen dengan pendekatan deskritif kuantitatif, untuk membuktikan pengaruh pemanfaatan kulit nanas sebagai minuman fermentasi yang dinginkan.Berdasarkan pada data yang dapat diketahui bahwa hasil analisis anova pada rasa,warna,aroma,tekstur dan daya terima diperoleh nilai tunggal Fhitung, sebesar 4.181 dengan nilai signifikan 0.00 (sig0, 05) maka dapat diartikan bahwa terdapat pengaruh proporsi diubah minuman fermentasi kulit nanas dari segi rasa aroma, tekstur dan daya terima dimana hipotesis alternative Berdasarkan data hasil dari penelitian eksperimen minuman fermentasi kulit nanas dengan penambahan pembuatan ragi yang diberikan kepada 50 panelis warga Desa klopo sepuluh sukodono. kesimpulan dari penelitian ini adalah Hasil penelitian menggunakan uji organoleptik menunjukkan bahwa produk minuman fermentasi kulit nanas dengan penambahan ragi yang paling disukai terdapat pada formula sempel F2 dengan subtitusi penambahan 6 Gr ragi .

Kata kunci: Nanas, Minuman fermentasi, Lactobacillus casei, Asam Laktat

Nazaret Gamaliel Arkenza, 2023. Utilization of Pineapple Skin (Ananas Comosus) as a fermented drink which is beneficial for health.
Supervisor Dr.Hj Susilowati, M.Pd.

Pineapple (Ananas comosus (L) Merr) is a tropical plant that has a height of 30 cm or more. Fermentation comes from the word fervere (Latin) which means to boil, describing the action of yeast on fruit extracts during the manufacture of alcoholic beverages. The aim of this research is to explain the process manufacture of pineapple skin fermented drink, as well as knowing the public's response to pineapple skin drink. The method used in this study is an experimental research method with a quantitative descriptive approach, to prove the effect of using pineapple peels as a chilled fermented drink. single Fcount, amounting to 4,181 with a significant value of 0.00 (sig0, 05) it can be interpreted that there is an influence on the proportion of modified pineapple skin fermented drink in terms of taste, aroma, texture and acceptability where the alternative hypothesis is Based on data results from experimental research of pineapple peel fermented drink with the addition making yeast which was given to 50 panelists from the village of klopo ten sukodono. The conclusion of this study is that the results of the study using organoleptic tests showed that fermented pineapple skin drink products with the addition of yeast were the most preferred in the F2 sample formula with the addition of 6 Gr of yeast.

Keywords: Pineapple, Fermented drink, Lactobacillus casei, Lactic Acid

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Pendidikan Vokasional Kesejahteraan Keluarga
Depositing User: mr arkenza gamaliel nazaret
Date Deposited: 03 Jul 2024 03:04
Last Modified: 03 Jul 2024 03:04
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/5411

Actions (login required)

View Item
View Item