Pengembangan Bahan Ajar Materi Sistem Pencernaan Manusia Siswa Kelas V Berbasis Aplikasi Power Point (Ppt)

Putri, Dhea Erlia (2021) Pengembangan Bahan Ajar Materi Sistem Pencernaan Manusia Siswa Kelas V Berbasis Aplikasi Power Point (Ppt). Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1.HALAMAN DEPAN.pdf] Text
1.HALAMAN DEPAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (523kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (383kB)
[thumbnail of 3. BAB 1.pdf] Text
3. BAB 1.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (489kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (938kB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Mata pelajaran IPA merupakan salah satu mata pelajaran
yang dipelajari semenjak siswa belajar ditingkat sekolah dasar. Hal
tersebut sering kali tidak diimbangi dengan respon positif dari siswa.
Mata pelajaran IPA SD yang idealnya logis dan bermanfaat, selama
ini justru kurang diminati. Siswa terlanjur beranggapan bahwa IPA
menjadi pelajaran yang sulit dipahami dan bersifat abstrak.
Penelitian ini bertujuan untuk Menghasilkan produk
pengembangan bahan ajar materi sistem pencernaan manusia siswa
kelas V berbasis aplikasi power point (PPT). keberhasilan
pembelajaran dapat dengan mengembangkan bahan ajar agar
pembelajaran dapat berjalan secara efektif dan dapat tercapai tujuan
pembelajaran yang sudah direncanakan.
Penelitian ini merupakan penelitian dan pengembangan
(Research and Development). Desain yang digunakan yaitu Model
4D Define (Pendefinisian), Design (Perancangan), Develop
(Pengembangan), Disseminate (Penyebaran). Teknik pengumpulan
data yang digunakan yaitu berupa angket validasi.
Hasil Penelitian kelayakan pengembangan bahan ajar materi
sistem pencernaan manusia siswa kelas V berbasis aplikasi power
point (PPT) menunjukkan nilai rata-rata 4,4 yang dikategorikan
“baik”, dapat disimpulkan bahwa pengembangan bahan ajar materi
sistem pencernaan manusia siswa kelas V berbasis aplikasi power
point (PPT) yang dikembangkan dapat dikatakan layak untuk
digunakan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: Retno Sulistyanto PERPUS
Date Deposited: 23 Aug 2022 05:35
Last Modified: 16 Jan 2023 04:30
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/573

Actions (login required)

View Item
View Item