Seroja, Yulianti Fincha (2021) PENGARUH IKLAN DAN BRAND IMAGE EMINA (KOSMETIK) TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN (Pada Mahasiswi Manajemen Angkatan 2017 UNIPA Surabaya). Skripsi thesis, Universitas PGRI Adibuana Surabaya.
1. Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (507kB)
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (117kB)
3. BAB 1.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (115kB)
DAFTAR PUSTAKA dan Lampiran.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (1MB)
Abstract
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis
Pengaruh Iklan dan Brand Image Emina (kosmetik) Terhadap
Minat Beli Konsumen Mahasiswi Manajemen Angkatan 2017
Universitas PGRI Adi Buana Surabaya. Metode penelitian adalah
menggunakan metode penelitian kuantitatif. Sampel yang digunakan sebanyak 97 responden, dimana sampel yang digunakan untuk menentukan sampel slovin, serta teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan non probability sampling dan jenis yang digunakan adalah Accidental Sampling. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dokumentasi kemudian di analisis menggunakan uji asumsi klasik, uji t, uji F dan regresi linear berganda di uji dengan bantuan SPSS version 24. Berdasarkan analisis yang telah dilakukan dapat
disumpulkan bahwa iklan (X1) dan brand image (X2) secara parsial berpengaruh signifikan terhadap minat beli konsumen pada Mahasiswi Prodi Manajemen angkatan 2017 UNIPA Surabaya.
Kata kunci : Iklan, brand image, dan minat beli konsumen
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HJ Public Finance H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Manajemen |
Depositing User: | Kadek Ayu PERPUS |
Date Deposited: | 23 Aug 2022 04:38 |
Last Modified: | 23 Nov 2022 08:09 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/589 |