ANALISIS PERILAKU PEMUSNAHAN OBAT KADALUWARSA DAN TIDAK TERPAKAI DI MASYARAKAT KECAMATAN WONOKROMO

Laila Fi, Qomaria (2023) ANALISIS PERILAKU PEMUSNAHAN OBAT KADALUWARSA DAN TIDAK TERPAKAI DI MASYARAKAT KECAMATAN WONOKROMO. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN Laila.pdf] Text
1. HALAMAN DEPAN Laila.pdf

Download (796kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (13kB)
[thumbnail of 3. BAB 1.pdf] Text
3. BAB 1.pdf

Download (15kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (148kB)
[thumbnail of 9. LAMPIRAN.pdf] Text
9. LAMPIRAN.pdf

Download (3MB)

Abstract

Menurut data Bungau (2018) konsumsi obat di dunia per tahun mencapai lebih dari 1 juta ton obat yang akan terus meningkat. Dari banyaknya fasilitas kesehatan yang tersebar maka peluang orang yang mengkonsumsi obat-obatan akan banyak, obat tidak terpakai yang disimpan terlalu lama akan menyebabkan obat mendekati tanggal kadaluwarsa. Pemusnahan obat tidak terpakai dan obat kadaluwarsa yang tidak sesuai atau tidak tepat dapat menyebabkan limbah obat yang berdampak negatif terhadap lingkungan dan kesehatan masyarakat. Perilaku pemusnahan obat merupakan suatu tindakan atau kegiatan manusia yang dapat dilihat baik secara langsung maupun tidak langsung yang diekspresikan dalam perilaku, yang berwujud pengetahuan, sikap, dan Tindakan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil pengetahuan, sikap dan tindakan serta mengetahui ada atau tidaknya hubungan antara pengetahuan dengan tindakan dan sikap dengan tindakan. Penelitian ini dilakukan dengan metode observasional study corelation dengan rancangan studi potong lintang (cross sectional). Pengambilan sampel dilakukan secara cluster random sampling berdasarkan kriteria inklusi dan kriteria ekslusi pada tahun 2023. Sampel yang diambil sebanyak 100 responden yang telah memenuhi kriteria inklusi dan akan dilakuakn uji chi-square untuk mengetahui korelasinya. Hasil penelitian ini menunjukkan sebanyak 51% dengan pengetahuan rendah terkait pembuangan obat-obata dan alat kesehatan (jarum dan aalat suntik), sedangkan untuk sikap didapatkan hasil cukup baik sebanyak 79% dengan sikap paling baik 63% responden lebih peduli terhadap orang lain dengan lebih memilih menyumbangkan obat yang sudah tidak digunakan kepada orang lain untuk mengurangi pemborosan agar obat tetap dapat digunakan dan bermanfaat. dan untuk tindakan didapatkan hasil cukup baik sebanyak 72% yang menunjukkan 65% responden jarang menyimpan obat-obatan yang sudah tidak digunakan lagi karena sudah merasa lebih baik. Untuk hubungan pengetahuan dengan tindakan didaptkan hasil nilai p-Value 0,950 (p>0,05) yang artinya tidak ada hubungan dan untuk sikap dengan tindakan didapatkan hasil nilai p-Value 0,715 (p>0,05) yang artinya tidak ada hubungan.
Kata Kunci: Obat Kadaluwarsa, Obat Tidak Terpakai, Pengetahuan, Sikap, Tindakan
According to Bungau data (2018) the world's consumption of drugs per year reaches more than 1 million tons of drugs which will continue to increase. Of the many health facilities that are spread out, it is likely that there will be a lot of people consuming medicines, unused medicines that are stored for too long will cause the medicines to approach their expiry date. Destruction of unused drugs and inappropriate or inappropriate expired drugs can lead to drug waste that has a negative impact on the environment and public health. Drug destruction behavior is an action or human activity that can be seen either directly or indirectly which is expressed in behavior, in the form of knowledge, attitudes, and actions. This study aims to determine the profile of knowledge, attitudes and actions and determine whether or not there is a relationship between knowledge and action and attitude to action. This research was conducted using the observational study correlation method with a cross-sectional study design. Sampling was carried out by cluster random sampling based on inclusion criteria and exclusion criteria in 2023. A sample of 100 respondents was taken who met the inclusion criteria and a chi-square test was carried out to find out the correlation. The results of this study showed that 51% had low knowledge regarding the disposal of drugs and medical devices (needles and syringes), whereas for attitudes, 79% had quite good results with the best attitude, 63% of respondents cared more about other people by preferring donate drugs that are no longer used to others to reduce waste so that drugs can still be used and useful. and for action, the results were quite good, as much as 72% which showed 65% of respondents rarely kept medicines that were no longer used because they felt better. For the relationship between knowledge and action, the p-value is 0.950 (p>0.05), which means there is no relationship, and for attitudes and action, the p-value is 0.715 (p>0.05), which means there is no relationship.
Keywords: Actions, Attitudes, Expired Drugs, Knowledge, Unused Drugs

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RS Pharmacy and materia medica
Divisions: Fakultas Sains dan Kesehatan (FSK) > Farmasi (S1)
Depositing User: Laila Fi Qomaria
Date Deposited: 02 Jul 2024 08:52
Last Modified: 02 Jul 2024 08:52
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/6194

Actions (login required)

View Item
View Item