PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SAVI TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA BANGUN RUANG KELAS 5 SDN NGAGEL REJO I SURABAYA

Rahmatulloh, Arif (2019) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN SAVI TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA BANGUN RUANG KELAS 5 SDN NGAGEL REJO I SURABAYA. Skripsi thesis, UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA.

[thumbnail of 1. halaman judul.pdf] Text
1. halaman judul.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (859kB)
[thumbnail of 2. abstrak.pdf] Text
2. abstrak.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (125kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (161kB)
[thumbnail of 8. DAFPUS.pdf] Text
8. DAFPUS.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (3MB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Rahmatulloh, Arif, 2019. Pengaruh Model Pembelajaran SAVI
Terhadap Hasil Belajar Matematika Bangun Ruang Kelas 5
SDN Ngagel Rejo I Surabaya. Program Studi Pendidikan Guru
Sekolah Dasar, Universitas PGRI AdiBuana Surabaya. Ida
Sulistyawati, S.H., M.Pd(Dosen Pembimbing I) dan Apri
Irianto, S.H. M.Pd (Dosen Pembimbing II).
Kata Kunci: Model Pembelajaran SAVI, Hasil Belajar Matematika.
Pada saat ini hasil kemampuan belajar siswa khususnya di mata pelajaran matematika dirasa masih berada ditaraf kurang
memuaskan.Untuk mengatasi permasalahan tersebut dapat
menggunakan model pembelajaran.maka dari itu peneliti
bermaksud melakukan penelitian dengan menggunakan model
pembelajaran, model pembelajaran yang dimaksud adalah
model pembelajaran SAVI. Penelitian ini bertujuan untuk
mengetahui pengaruh penggunaan model pembelajaran SAVI
terhadap hasil belajar matematika pada materi bangun ruang
kelas 5 SDN Ngagel Rejo I Surabaya. Bentuk penelitian ini adalah quasi eksperimen, desain yang digunakan yaitu nonequivalent control group desaign.Sampel yang digunakan dalam penelitian adalah siswa kelas 5 SDN Ngagel Rejo Surabaya.Dengan jumlah siswa kelas kontrol 36 siswa dan kelas eksperimen 39 siswa.Teknik analisis data yang digunakan adalah uji – t. Berdasarkan hasil pengujian hipotesis menunjukan bahwa thitung= 2.9 dan ttabel= 1.99, ternyata thitung>ttabel, maka dapat dinyatakan Ho ditolak dan H1 diterima. Maka dapat dinyatakan yaitu model pembelajaran SAVI berpengaruh terhadap hasil belajar matematika bangun ruang.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: Guruh Fitriawan PERPUS
Date Deposited: 13 Dec 2022 05:04
Last Modified: 13 Dec 2022 05:04
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/2692

Actions (login required)

View Item
View Item