Pengaruh Celebrity Worship, Utilitarian Value, dan Desain Kemasan Terhadap Pembelian Impulsif Album K-Pop NCT Dream “Hello Future” Pada Generasi Z (Studi Pada Pengikut Akun Twitter @NCTDreamINA)

WIDIASARI, VINA (2023) Pengaruh Celebrity Worship, Utilitarian Value, dan Desain Kemasan Terhadap Pembelian Impulsif Album K-Pop NCT Dream “Hello Future” Pada Generasi Z (Studi Pada Pengikut Akun Twitter @NCTDreamINA). Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN.pdf] Text
1. HALAMAN DEPAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (420kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (162kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (126kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (163kB)
[thumbnail of 9. LAMPIRAN.pdf] Text
9. LAMPIRAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengetahui pengaruh celebrity worship, utilitarian value, dan desain kemasan terhadap pembelian impulsif album K-Pop NCT Dream “Hello Future” pada generasi Z. Teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu non-probability sampling dengan metode purposive sampling dan memperoleh sampel sebanyak 100 responden yang merupakan pengikut dari akun fanbase Twitter @NCTDreamINA. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dengan bantuan software SPSS 25. Sebelumnya data telah di uji menggunakan uji asumsi klasik untuk mengetahui layak atau tidaknya data tersebut diolah. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel celebrity worship, utilitarian value, dan desain kemasan secara simultan berpengaruh signifikan dan positif terhadap pembelian impulsif album NCT Dream “Hello Future” pada generasi Z. Selain itu dapat diketahui pula bahwa variabel celebrity worship, utilitarian value, dan desain kemasan masing-masing secara parsial berpengaruh signifikan dan positif terhadap pembelian impulsif album NCT Dream “Hello Future” pada generasi Z.
Kata Kunci : Celebrity Worship, Utilitarian Value, Desain Kemasan, Pembelian Impulsif, K-Pop

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Manajemen
Depositing User: Mrs Vina Widiasari
Date Deposited: 25 Aug 2023 06:04
Last Modified: 08 Jul 2024 04:48
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/4599

Actions (login required)

View Item
View Item