PENGARUH KUALITAS PRODUK, BRAND AMBASSADOR, CELEBRITY ENDORSER TERHADAP MINAT BELI PRODUK KECANTIKAN SOMETHINC (STUDI KASUS PADA REMAJA PEREMPUAN DI DESA PAGERWOJO, KABUPATEN SIDOARJO)

Puteri, Nikita Finsca Wulan (2023) PENGARUH KUALITAS PRODUK, BRAND AMBASSADOR, CELEBRITY ENDORSER TERHADAP MINAT BELI PRODUK KECANTIKAN SOMETHINC (STUDI KASUS PADA REMAJA PEREMPUAN DI DESA PAGERWOJO, KABUPATEN SIDOARJO). Skripsi thesis, Universitas PGRI Adibuana Surabaya.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN.PDF] Text
1. HALAMAN DEPAN.PDF

Download (442kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (13kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf

Download (42kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (36kB)
[thumbnail of 9. LAMPIRAN.pdf] Text
9. LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh Kualitas Produk, Brand Ambassador, dan Celebrity Endorser terhadap Minat Beli. Penelitian ini menggunakan populasi yang merupakan remaja perempuan Desa Pagerwojo, Kabupaten Sidoarjo. Sedangkan sampel penelitian ini sebanyak 140 orang. Teknik pengambilan sampel penelitian ini menggunakan Purposive Sampling yang termasuk dalam kelompok nonprobabilty sampling. Pengujian dilakukan dengan Uji validitas, reliabilitas, asumsi klasik, regresi linier berganda, dan uji hipotesis. Hasil hipotesis uji t menunjukkan bahwa secara parsial variabel Kualitas Produk, variabel Brand Ambassador, dan variabel Celebrity Endorser memiliki pengaruh secara positf dan signifikan terhadap variabel Minat Beli. Adapun hasil dari uji F diperoleh kesimpulan bahwa secara simultan terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel Kualitas Produk (X1), Brand Ambassador (X2), Celebrity Endorser (X3) terhadap variabel Minat Beli (Y).
Kata Kunci: Kualitas Produk, Brand Ambassador, Celebrity Endorser, Minat Beli

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Manajemen
Depositing User: Nikita Finsca Wulan Puteri
Date Deposited: 08 Jul 2024 04:53
Last Modified: 08 Jul 2024 04:53
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/4880

Actions (login required)

View Item
View Item