LINDA, ROSA (2023) PENGARUH DAYA TARIK WISATA, ELECTRONIC WORD OF MOUTH (E-WOM), AKSESIBILITAS, DAN FASILITAS TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG DI WISATA LONTAR SEWU GRESIK. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
1. HALAMAN DEPAN.pdf
Download (456kB)
2. ABSTRAK.pdf
Download (555kB)
3. BAB I.pdf
Download (2MB)
4. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (1MB)
5. LAMPIRAN.pdf
Download (2MB)
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana daya tarik wisata, electronic word of mouth, aksesibilitas, dan fasilitas memiliki pengaruh terhadap keputusan berkunjung di wisata Lontar Sewu Gresik. Sampel dalam penelitian ini bejumlah 100 orang dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif dan teknik accidental sampling. Hasil diperoleh dari kuesioner yang disebarkan kepada responden dengan menggunakan skala likert. Hasil uji hipotesis pada uji t menunjukkan bahwa daya tarik wisata secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan berkunjung, electronic word of mouth secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan berkunjung, aksesibilitas secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan berkunjung, dan fasilitas secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan berkunjung. Hasil uji-F menunjukkan bahwa daya tarik wisata, electronic word of mouth, aksesibilitas, dan fasilitas berpengaruh secara simultan terhadap keputusan berkunjung. Hal ini menunjukkan bahwa daya tarik wisata, electronic word of mouth, aksesibilitas, dan fasilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan berkunjung wisata Lontar Sewu Gresik.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Manajemen |
Depositing User: | Mrs Rosa Linda |
Date Deposited: | 03 Jul 2024 07:45 |
Last Modified: | 03 Jul 2024 07:45 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/5252 |