ANALISIS FAKTOR – FAKTOR YANG DAPAT MEMPENGARUHI KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN GRIYA NONI BABY SPA SUMENEP

ALIF RAKA, MAULANA (2023) ANALISIS FAKTOR – FAKTOR YANG DAPAT MEMPENGARUHI KEPUASAN KONSUMEN TERHADAP KUALITAS PELAYANAN GRIYA NONI BABY SPA SUMENEP. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN.pdf] Text
1. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (819kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (228kB)
[thumbnail of 3. BAB 1.pdf] Text
3. BAB 1.pdf

Download (234kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (124kB)
[thumbnail of 9. LAMPIRAN ALIF.pdf] Text
9. LAMPIRAN ALIF.pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK
Skripsi ini berjudul “Analisis Faktor – Faktor yang
Memperngaruhi Kepuasan Konsumen terhadap Kualitas Pelayanan
Griya Noni Baby SPA Sumenep”. Tujuan penelitian ini adalah untuk
mengetahui faktor apa saja yang dapat meningkatkan kepuasan
konsumen setelah menerima jasa pelayanan Griya Noni Baby SPA.
Metode deskriptif dilakukan dengan menggunakan instrumen kuesioner.
Dengan variabel penelitian yang dilakukan yaitu elemen dari Service
Quality. Diantaranya Reliability (Keandalan), Assurance (Jaminan),
Tangible (Nyata), Empathy (Empati), dan Responsiveness (Daya
Tanggap). Dilanjutkan dengan analisis faktor, yang mana pada analisis
ini dilakukan agar dapat mengetahui apakah struktur variabel yang
digunakan pada penelitian ini termasuk pada faktor yang dapat
mempengaruhi kepuasan konsumen Griya Noni Baby SPA. Setelah
dilakukan analis terbentuklah faktor baru yaitu, Faktor 1 Jaminan
(Assurance), Faktor 2 Kehandalan (Reliability), Faktor 3 Bukti Fisik
(Tangibles), Faktor 4 Daya Tanggap (Responsiveness), Faktor 5 Empati
(Empathy), dan Faktor 6 Kepedulian (Concern).
Kata Kunci : Faktor Kepuasan Konsumen, Analisis Faktor, Griya Noni
Baby SPA

ABSTRAC
This thesis is entitled "Analysis of Factors Influencing
Consumer Satisfaction on Service Quality of Griya Noni Baby SPA
Sumenep". The purpose of this study was to find out what factors can
increase customer satisfaction after receiving Griya Noni Baby SPA
services. The descriptive method was carried out using a questionnaire
instrument. With the research variables carried out, namely the
elements of Service Quality. Among them are Reliability, Assurance,
Tangible, Empathy, and Responsiveness. Followed by factor analysis,
which in this analysis was carried out in order to find out whether the
variable structure used in this study included factors that could
influence Griya Noni Baby SPA customer satisfaction. After analysis, a
new factor is formed, namely, Factor 1 Assurance, Factor 2 Reliability,
Factor 3 Tangibles, Factor 4 Responsiveness, Factor 5 Empathy, and
Factor 6 Concern concerns)
Keywords: Consumer Satisfaction Factor, Analysis Factor, Griya Noni
Baby SPA

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HA Statistics
L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi (FST) > Statistika
Depositing User: Mr. Alif Raka Maulana
Date Deposited: 01 Jul 2024 07:37
Last Modified: 01 Jul 2024 07:37
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/6095

Actions (login required)

View Item
View Item