PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PAKET DATA INTERNET INDOSAT (STUDI KASUS PELAJAR DI DESA KRATON KECAMATAN KRIAN KABUPATEN SIDOARJO)

Indaini, Yulita Dewi (2021) PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PAKET DATA INTERNET INDOSAT (STUDI KASUS PELAJAR DI DESA KRATON KECAMATAN KRIAN KABUPATEN SIDOARJO). Skripsi thesis, Universitas PGRI Adibuana Surabaya.

[thumbnail of HALAMAN DEPAN.pdf] Text
HALAMAN DEPAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (3MB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (49kB)
[thumbnail of BAB 1.pdf] Text
BAB 1.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (1MB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA DAN ALMPIRAN.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA DAN ALMPIRAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (15MB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakahadapengaruh antara Harga dan Kualitas Produk terhadap KeputusanPembelian paket data internet indosat pada pelajar di Desa Kraton, Kecamatan Krian, Kabupaten Sidoarjo. Populasi dalampenelitianini
adalah seluruh pelajar di desa kraton yang menggunakanpaket datainternet indosat. Sedangkan penentuan sampel menggunakanteknikPurposive Sampling dengan kriteria pelajar yang duduk di bangkuSMP dan SMA di Desa Kraton yang menggunkan paket data internetindosat, dengan pengambilan ukuran sampel 105 respondenmenggunakan rumus ferdinan. Pengumpulan data menggunakankuesioner dan dokumentasi kemudian dianalisis menggunakanuji
regresi linier berganda dan uji signifikan dengan bantuanprogramSPSS Version 20.0. Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan menggunakanuji tdisimpulkan bahwa variabel harga (X1) tidak memiliki pengaruhterhadap keputusan pembelian paket data internet indosat (Y)thitung=1,817 dengan nilai sig. (0,072>0,05), variabel kualitas produk(X2) berpengaruh secara persial dan signifikan terhadap keputusanpembelian(Y) thitung=11,208 dengan nilai sig. (0,000<0,05). Sedangkanuntuk uji f simultan diperoleh hasil fhitung 62,559 dengannilai sig. (0,000<0,05)
Kata kunci: Harga, Kualitas Produk, Keputusan Pembelian

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Manajemen
Depositing User: Kadek Ayu PERPUS
Date Deposited: 23 Aug 2022 07:30
Last Modified: 23 Nov 2022 08:17
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/612

Actions (login required)

View Item
View Item