Yunita, Indra Irma (2021) Pengaruh Brand Image, Promosi Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Brand Cardinal Di Matahari Departemen Store CITO Surabaya. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adibuana Surabaya.
1.Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (417kB)
2.abstrak.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (17kB)
3.Bab I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (46kB)
8.Daftar Pustaka dan Lampiran.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (1MB)
Abstract
Peneliti melakukan penelitian untuk mengetahui pengaruh dari
variabel bebas (Brand Image, Promosi dan Harga) terhadap variabel
terikat (Keputusan Pembelian) pada brand Cardinal di Matahari
Departemen Store Cito Surabaya. Peneliti memanfaatkan data
kuantitatif dengan kuesioner sebagai alat pengumpulan data.
Populasi yang yang akan diteliti adalah konsumen Cardinal di
Matahari Departemen Store Cito Surabaya. Dengan pengambilan
sampel 105 orang yang diambil dengan teknik pengambilan
sampel accidental sampling. Kemudian data diambil dengan
memakai kuesioner yang disusun secara runtut serta memuat
sebagian pernyataan yang sudah memenuhi syarat validitas dan
reliabilitas. Regresi linier berganda digunakan dalam menganalisis
data yang sebelumnya sudah melalui uji asumsi klasik dan
memenuhi syarat. Hasil secara parsial pengujian menunjukkan
bahwa brand image, promosi dan harga memiliki pengaruh secara
signifikan pada keputusan pembelian brand cardinal di Matahari
Cito Surabaya dan hasil uji secara simultan menunjukkan bahwa
brand image, promosi dan harga memiliki pengaruh secara
signifikan pada keputusan pembelian brand cardinal di Matahari
Cito Surabaya.
Kata Kunci: Brand image, Promosi dan Harga
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HJ Public Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Manajemen |
Depositing User: | Kadek Ayu PERPUS |
Date Deposited: | 31 Aug 2022 07:20 |
Last Modified: | 24 Nov 2022 02:51 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/701 |