PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE EXAMPLES NON EXAMPLES TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS IV SD HANG TUAH 10 JUANDA

LARASATI, NOVALINDA (2020) PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE EXAMPLES NON EXAMPLES TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA KELAS IV SD HANG TUAH 10 JUANDA. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1. Halaman Depan.pdf] Text
1. Halaman Depan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (545kB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (99kB)
[thumbnail of 3. BAB 1.pdf] Text
3. BAB 1.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (119kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (1MB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Kata Kunci : Model pembelajaran examples non examples, kemampuan berpikir kritis
Penelitian ini didasari oleh banyaknya siswa yang kurang mampu dalam hal berpikir secara kritis.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) adakah pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe
examples non examples terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelas IV SD Hang Tuah 10 Juanda, dan
(2) Bagaimana aktivitas siswa yang diajar dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe
examples non examples. Model pembelajaran kooperatif tipe examples non exampkes merupakan model
pembelajaran yang menggunakan media gambar dalam penyampaian materi pembelajarannya. Model ini
bertujuan untuk mendorong siswa dalam berpikir kritis dengan jalan memecahkan permasalahanpermasalahan yang terdapat didalam contoh-contoh gambar yang disajikan.
Jenis penelitian ini Posttest Only Control Design. Subjek penelitian yang digunakan adalah kelas
IV B sebagai kelas eksperimen dan kelas IV C sebagai kelas kontrol yang masing-masing kelas 23 siswa
di SD Hang Tuah 10 Juanda Hasil data dan analisis data yang di dapatkan dari hasil tes kemampuan berpikir
kritis siswa berdasarkan uji hipotesis (t-test) nilai signifikasi menunjukkan 0,000 < 0,005, Jadi H0 di tolak
sehingga menjelaskan bahwa ada pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe examples non examples
terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelas IV. Sedangkan hasil dari observasi siswa pada kelas
eksperimen yaitu termasuk dalam kriteria “baik” .

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Pedagogi dan Psikologi (FPP) > Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
Depositing User: Kadek Ayu PERPUS
Date Deposited: 24 Nov 2022 07:21
Last Modified: 22 Dec 2022 11:24
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/1678

Actions (login required)

View Item
View Item