STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA KRUPUK IKANTENGGIRI BAPAK HARI DENGAN METODE SWOT DI KELURAHAN PULOREJO PRAJURIT KULON KECAMATAN MOJOKERTO

Firmansah, Muhammad Rangga (2023) STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA KRUPUK IKANTENGGIRI BAPAK HARI DENGAN METODE SWOT DI KELURAHAN PULOREJO PRAJURIT KULON KECAMATAN MOJOKERTO. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN.pdf] Text
1. HALAMAN DEPAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 2. ABSTRAK-1.pdf] Text
2. ABSTRAK-1.pdf

Download (177kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf

Download (113kB)
[thumbnail of 4. LAMPIRAN.pdf] Text
4. LAMPIRAN.pdf

Download (904kB)
[thumbnail of 5. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
5. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (100kB)

Abstract

Krupuk merupakan jajanan khas kabupaten Mojokerto yang menjadi sumber
pendapatan bagi banyak pengusaha, namun di masa pandemi Covid19 terdapat
tantangan dari segi pemasaran dan tantangan internal dan eksternal lainnya. Riset
ini menggunakan metode deskripsi kualitatif dengan bertujuan untuk menganalisis
data secara deskriptif untuk mengelaborasi dampak eksternal dan internal lainnya
serta menentukan strategi pemasaran yang dapat diterapkan. Sampel survei ini
adalah perusahaan krupuk ikan tenggiri yang ternama di Desa Mojokerto Pulorejo
Prajurit Kulon. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara
secara terstruktur dan analisis menggunakan matriks SWOT dengan empat
alternatif strategi. Hal ini memungkinkan bisnis mendapatkan solusi seperti iklan
media sosial dengan konten menarik dan menemukan solusi terperinci untuk
memperluas jaringan pengiriman, menjaga hubungan baik dengan pemasok bahan
baku. Berdasarkan hasil analisis lingkungan internal dengan lingkungan external,
didapatkan bahwa kekuatan yang paling berpengaruh adalah kualitas produk
bebas pengawet, dan kelemahan yang paling berpengaruh adalah desain kemasan
yang tidak menarik. Hasil analisis lingkungan eksternal ditetapkan, namun faktor
peluang yang paling berpengaruh adalah perkembangan kemajuan teknologi, dan
faktor ancaman adalah munculnya pesaing baru. Hasil analisis dengan
menggunakan SWOT menunjukkan bahwa posisi krupuk ikan tenggiri berada di
kuadran pertama, yakni melalui penerapan strategi pertumbuhan agresif atau growth oriented strength.

Crackers are a typical snack from the Mojokerto district which is a source of
income for many entrepreneurs, but during the Covid19 pandemic there were
challenges in terms of marketing and other internal and external challenges. This
research uses a qualitative description method with the aim of analyzing data
descriptively to elaborate on other external and internal impacts and determine
marketing strategies that can be applied. The sample for this survey is a well-known
mackerel cracker company in the village of Mojokerto Pulorejo, Soldiers of Kulon.
The data collection method used is structured interviews and analysis using a
SWOT matrix with four alternative strategies. This allows businesses to get
solutions such as social media ads with attractive content and find detailed solutions
to expand delivery networks, maintain good relationships with raw material
suppliers. Based on the results of an analysis of the internal environment and the
external environment, it was found that the most influential strength was
preservative-free product quality, and the most influential weakness was
unattractive packaging design. The results of the analysis of the external
environment are determined, but the most influential opportunity factor is the
development of technological progress, and the threat factor is the emergence of
new competitors. The results of the analysis using SWOT show that the position of
mackerel crackers is in the first quadrant, namely through the application of an
aggressive growth strategy or growth-oriented strength.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik (FT) > Teknik Industri (TI)
Depositing User: Tn Endar Wahyu Oktoda
Date Deposited: 01 Jul 2024 08:10
Last Modified: 01 Jul 2024 08:10
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/4425

Actions (login required)

View Item
View Item