LESMANA, RAMA RIA (2023) PENGARUH PELATIHAN, MOTIVASI DAN KOMUNIKASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. ADIPRIMA SURAPRINTA. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
1. HALAMAN DEPAN.pdf
Download (729kB)
2. ABSTRAK.pdf
Download (367kB)
3. BAB I.pdf
Download (431kB)
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf
Download (672kB)
9. LAMPIRAN.pdf
Download (1MB)
Abstract
Untuk tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji atau
menganalisis sebuah pengaruh pelatihan, motivasi, dan komunikasi terhadap kinerja karyawan PT. Adiprima Suraprinta, untuk penelitian ini mengunakan kuantitatif untuk menganalisis hasil penelitian dalam variabel pelatihan, motivasi dan komunikasi terhadap kinerja karyawan, populasi di PT. Adiprima Suraprinta 100 bagian produksi dan mengambil sampel Jenuh. Teknik pengambilan sampel yang digunakan oleh penelitian adalah nonprobability sampling. Jenis non probability sampling
yang digunakan dalam penelitian ini adalah sampel jenuh Untuk metode yang digunakan uji asumsi klasik diantaranya uji normalitas, uji multikolinieritas, uji autokorelasi, uji
heteroskedastisitas, dan dalam pengujian hipotesis meliputi
regresi linier berganda uji t dan uji F. Data kemudian dianalisis dengan perhitungan serta beberapa pengujian menggunakan software SPSS versi 22 pengujuan berupa analisis regresi linier berganda yang dilakukan memperlihatkan secara parsial, motivasi dan komunikasi terbukti signifikan mempengaruhi kinerja karyawan. sedangkan pelatihan tidak berpengaruh signifikan terhadapkinerja karyawan. selanjutnya pada uji simultan terbukti bahwa secara bersama sama pelatihan, motivasi dan komunikasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja
Kata Kunci : Pelatihan, Motivasi, komunikasi, kinerja karyawan
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Manajemen |
Depositing User: | Mr RAMA RIA LESMANA |
Date Deposited: | 02 Jul 2024 04:06 |
Last Modified: | 02 Jul 2024 04:06 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/4794 |