Jennah, Tuffatul (2019) Pengaruh Insentif Material dan Career Development terhadap Employee Engagement Perusahaan Daerah Air Minum Surya Sembada Kota Surabaya. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
1. HALAMAN DEPAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (574kB)
2. ABSTRAK.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (200kB)
3. BAB I _skripsi.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (194kB)
8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.
Download (661kB)
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis pengaruh insentif material dan pengembangan karir terhadap keterlibatan karyawan di PDAM kota surabaya. tujuan penelitian mengetahui pengaruh insentif material terhadap keterlibatan karyawan dan pengaruh pengembangan karir terhadap keterlibatan karyawan di PDAM kota surabaya. data primer penelitian ini melalui kuesioner dan dokumentasi. hasil penelitian menunjukkan bahwa Insentif Material memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keterlibatan karyawan, sebesarnya 9.202, dengan signifikan 0,000 < 0,05. Artinya, semakin besar Insentif material maka semakin erat pengaruh karyawan terhadap organisasi perusahaan. dan pengembangan karir memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap keterlibatan karyawan PDAM kota surabaya, sebesar 5.858, tingkat signifikan 0,000 < 0,05. Artinya, semakin baik pengembangan karir maka semakin tinggi tingkat keterlibatan karyawan terhadap perusahaan. sedangkan pengaruh Insentif material dan pengembangan karir terhadap keterlibatan karyawan PDAM kota surabaya memiliki pengaruh secara simultan.
kata kunci : insentif material, pengembangan karir, keterlibatan karyawan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management H Social Sciences > HM Sociology |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Manajemen |
Depositing User: | Endah Yuni PERPUS |
Date Deposited: | 17 Jan 2023 05:12 |
Last Modified: | 17 Jan 2023 05:12 |
URI: | https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/3792 |