PENGARUH BEBAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BAGIAN ADMINISTRASI KEPEGAWAIAN RUMAH SAKIT TNI-AL Dr.OEPOMO SURABAYA

ALFIANI, YUNIAR DWI (2023) PENGARUH BEBAN KERJA DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BAGIAN ADMINISTRASI KEPEGAWAIAN RUMAH SAKIT TNI-AL Dr.OEPOMO SURABAYA. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 2. ABSTRAK.pdf] Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (20kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf

Download (123kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (118kB)
[thumbnail of 9. LAMPIRAN.pdf] Text
9. LAMPIRAN.pdf

Download (565kB)
[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN.PDF] Text
1. HALAMAN DEPAN.PDF

Download (429kB)

Abstract

Penelitian ini bermaksud dapat melihat dan menganalisis pengaruh beban kerja dan motivasi kerja terhadap kinerja pegawai pada bagian admnistrasi kepegawaian Rumah Sakit TNI-AL Dr.Oepomo Surabaya. Penelitian tersebut memakai metode kuantitatif. Pegawai bidang administrasi administrasi kepegawaian Rumah Sakit TNI-AL Dr.Oepomo Surabaya dijadikan sebagai populasi dan teknik pengambilan sampel menngunakan teknik Non Probability Sampling sebanyak 60 pegawai. Metode analisa data yang digunakan yakni Analisis Regresi Linier Berganda, Uji Instrumen, dan Uji Asumsi Klasik. Hasil penelitian menjelaskan bahwa variabel penelitian secara parsial menunjukkan bahwa memiliki pengaruh terhadap kinerja pegawai. Hasil Uji F menjelaskan bahwa beban kerja dan motivasi kerja bersama sama memiliki pengaruh terhadap kinerja pegawai yang berada dibidang administrasi kepegawaian Rumah Sakit TNI-AL Dr.Oepomo Surabaya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management
Depositing User: mrs Yuniar Dwi Alfiani
Date Deposited: 08 Jul 2024 05:00
Last Modified: 08 Jul 2024 05:00
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/5078

Actions (login required)

View Item
View Item