PENGARUH PELATIHAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. INAUGURASI PELANGI NUSANTARA SURABAYA BAGIAN WEBSITE DAN APLIKASI

Firmansyah, Hafidz (2021) PENGARUH PELATIHAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. INAUGURASI PELANGI NUSANTARA SURABAYA BAGIAN WEBSITE DAN APLIKASI. Skripsi thesis, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.

[thumbnail of 1. HALAMAN DEPAN.pdf] Text
1. HALAMAN DEPAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (458kB)
[thumbnail of 2. ABSTRACT.pdf] Text
2. ABSTRACT.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (162kB)
[thumbnail of 3. BAB I.pdf] Text
3. BAB I.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (119kB)
[thumbnail of 8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf] Text
8. DAFTAR PUSTAKA DAN LAMPIRAN.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution No Derivatives.

Download (384kB)
Official URL: https://unipasby.ac.id/

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan
antara pelatihan kerja terhadap kinerja karyawan pada tahun
2019. Dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif.
Populasi yang digunakan seluruh karyawan PT. Inaugurasi
Pelangi Nusantara Surabaya, sampel sebanyak 32 karyawan
yang telah mengikuti pelatihan yaitu karyawan bagian
website dan aplikasi, dengan teknik pengambilan sampel
yaitu purposive sampling. Pengumpulan data yang
menggunakan metode kuisioner atau angket. Analisis data
menggunakan analisis regresi linier sederhana dengan uji
hipotesis uji-t. hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa
terdapat pengaruh pelatihan kerja terhadap kinerja karyawan
dengan hasil uji t hitung diperoleh nilai sebesar 2,065 dengan
nilai signifikan sebesar 0,048 (0,048 < 0,05) sehingga dapat
ditarik kesimpulan bahwa pelatihan kerja memiliki pegaruh
terhadap kinerja karyawan
Kata kunci : pelatihan kerja, kinerja karyawan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) > Akuntansi
Depositing User: Bambang Hadi PERPUS
Date Deposited: 18 Oct 2022 06:09
Last Modified: 29 Nov 2022 06:41
URI: https://repository.unipasby.ac.id/id/eprint/988

Actions (login required)

View Item
View Item